Tidak perlu berbicara
karena cukup bagi hati untuk merasa
tak perlu ku ungkap semua rasaku
yang ku perlu hanya terus melaku hal-hal baik
agar kau tahu dan pahami cintaku yang mendalam padamu
KAMU SEDANG MEMBACA
Sajak Air mata
Romanceberisi untai kata yang mewakil pada kepedihan dan rasa sakit
diam dalam mencinta
Tidak perlu berbicara
karena cukup bagi hati untuk merasa
tak perlu ku ungkap semua rasaku
yang ku perlu hanya terus melaku hal-hal baik
agar kau tahu dan pahami cintaku yang mendalam padamu