Memilih berkata

6 0 0
                                    

terkadang kejujuran membawa diri menemu kesakitan
mungkin saja berujung perdebatan bagimu
tapi bagiku kejujuran memiliki cerita yang lain
meski yang kau terima adalah pahit
Aku akan senantiasa berkata jujur
tentang inginku,tentang rasaku,tentang pikirku,tentang perilaku yang ku buat
takkan mungkin ku berbohong denganmu
karena ku yakin kau lebih tersakiti
meski kadang itu membuatmu marah
aku terima
yang terpenting ku berpijak pada jalan yang benar

Sajak Air mataTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang