Bagian 2 : Citta

318 6 1
                                    

perasaanku tak pernah mati meski kau padamkan

tak ingin pergi meski ditampik

tak akan goyah walau kau patah


perasaanku tetap bergeming

terus disini,

bersamamu.

ANANTARATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang