Hai pasti kalian sudah kenal aku, ya, aku Linda.
Tahun ini aku termasuk salah satu siswi baru disalah satu SMA populer di kota tempat aku tinggal.
Orang tuaku senang sih, katanya aku bisa masuk ke sekolah itu, jadi hari Senin besok udah mulai MOS. Sabtu kemarin baru aja diadakan pra MOS kayak latihan untuk MOS dihari Seninnya, setelah selesai dari sesi pra MOS aku pulang ke rumah, sebenarnya ada rasa takut dikit plus malu ngga ke banyang aja nantinya gimana.
***
"Linda ayo bangun!"
Teriak ibu membangunkan aku. Aku pun spontan langsung bangun dan mandi, rasa malu untuk masuk sekolah masih menghantuiku.
"Kenapa sih masih malu PD aja emang gabisa apa?" Batinku di dalam hati.
"Linda ayo berangkat!" kata ayah .
Sesampainya di sekolah Linda masih sendiri belum ada teman.
"KRING,,, KRING" bel berbunyi. "haduh,,, gimana inii" batin ku.
"PERHATIAN ANAK-ANAK PESERTA MOS HARAP BERBARIS DILAPANGAN!"****
"PROK,,,PROK,,,PROK,,," suara sepatu peserta MOS yang berlarian menuju lapangan.
"Grubuggg"
"Aduhhh pakek acara jatoh lagi ada-ada aja deh." Batin Linda
"Kamu nggapapa dek?" Tanya seseorang kakak kelas yang tampan.
"Emmmm, nggak kok hehe." Jawabnya
"Haduh ni orang cakep banget dah." Batin Linda****
"MOS hari ini sampai disini dulu dan masih berlanjut hingga besok anak-anak!"
"Akhirnya selesai juga"I hope you like it❤️
KAMU SEDANG MEMBACA
TITIK JUMPA
Fiksi RemajaJika dirasa lebih berat kehilangan sosok sahabat dibandingkan sosok kamu, kamu bisa kucari pengganti walau tak mudah. Karena kebahagiaan sahabat adalah kebahagiaanku juga. Jika kebahagiaan sahabatku adalah dirimu akan kurelakan dirimu untuknya walau...