4

615 91 2
                                    


♡♡♡

"Tae, masih jauh?"

"Sedikit lagi"

"Oke"

Jennie kembali terdiam, tadi setelah makan siang bersama ia di tinggal oleh Lisa dan Jungkook katanya sih ada kencan penting, cih siapa juga yang peduli?.

Dan 10 menit Jennie di tinggal oleh Lisa, Taehyung memintanya untuk mengantarkannya ke mall, Jennie setuju saja, lumayan bukan mengisi waktu luang.

Jennie yang masih berdiam diri kini beralih pada handphonenya, mengetik nomor seseorang, dan menelephonenya.

"Hallo bibi, kau sedang apa?"

"Hallo Jen, seperti biasa aku menyiram tanaman"

"Eoh begitu, bibi aku ingin bicara"

"Katakan"

"Aku ingin mengundurkan diri dari toko mu bi, maaf aku mengundurkan diri di telefon"

"Ya tapi kenapa?, apa perlakuan ku atau Jira menyakiti mu hingga kau tak betah di sini?"

"Tidak sama sekali bibi, aku senang bekerja di sana dan mengenal kalian, tapi aku ingin memulai pengalaman baru, tadi pagi aku di terima menjadi model di perusahaan Yang Entertaiment bi"

"Woah jinja!!, Jennie kau tak bercanda?!, Yang Entertaiment?!, itu luar biasaa!! Selamat untuk mu!!"

"Tidak bibi, jangan berlebihan, aku juga minta maaf belakangan ini aku jarang masuk dan tiba-tiba mengundurkan diri, terima kasih untuk selamatnya"

"Ya sudah, tak apa Jennie kejar mimpi mu ya!, kalau nanti sudah terkenal jangan lupakan aku dan Jira, ia merindukan mu, ia terus bertanya kapan kau datang"

"Ahh, terima kasih bibi aku menyayangimu dan Jira, titipkan salam ku padanya, dan tak mungkin aku melupankan kalian, kalian keluarga ku"

"Ahaha, baikalah Jennie aku tutup dulu ya, ada pelanggan nanti kita lanjutkan, anyeong"

"Anyeong"

Jennie menutup telephonenya dan menoleh sekilas  kepada Taehyung yang masih fokus menyetir dan menatap ke arah depan lagi.

"Kau jadi model?"

Jennie menoleh, ia salah dengar atau bagai mana, pasalnya suara Taehyung benar-benar kecil saat itu.

"Aha iya, baru saja tadi pagi"

"Oh kalau begitu selamat"

"Terimakasih"

"Sudah sampai ayo turun"

"Benarkah oh aku tak sadar" ucap Jennie sambil membuka seatbelt lalu entah mengapa ia duduk diam lagi sambil melamun.

Taehyung mencondongkan diri ke arah Jennie membuat wajah mereka sedikit lebih dekat, Jennie yang terkejut langsung menahan nafas tanpa perlawanan sedikit pun, pipinya juga sudah merah padam, di tambah lagi jantungnya yang berdebar sangat kencang.

"Sedang apa ayo keluar" ucap Taehyung sambil membuka pintu Jennie dari dalam.

Suara bariton itu menginstrupsi Jennie, Taehyung memundurkan tubuhnya, dan sedikit terkekeh melihat tingkah Jennie.

Malu itu yang jennie rasakan sungguh, merah di pipinya mungkin semakin terlihat.

"Ya aku lupa" ucap Jennie gugup

"Kau gugup?"

Jennie diam

"Aku juga" merasa tak ada jawaban dari Jennie, Taehyung langsung menjawabnya dengan enteng, suka sekali mengusili orang lain.

Imprévu - TAENNIETempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang