Senin, 7 September 2020
1. Otomatope/efek suara
Minum: gluk, gluk, gluk
Menginjak kayu/ranting: krak, krak, krak
Jatuh ke dalam air: Byur, jebur, plung (jika yang jatuh adalah benda)
Menggunting: kres, kres, kres
Meninju: Buk, dhuak
Menyobek kertas: srek, srek
Meledak: bum! ; Duarr!
Jatuh dengan keras: gedebuk! Gedebum!
Barang pecah: Prang!
Kaleng tertendang: Klontang!
Menembak: Dor!
Menyeruput: Srup, srup.
Mengayun tongkat: Syuut, syuut.
Menumpuk barang: Bruk, bruk.
Batuk: Uhuk, uhuk.
Bersin: Hatsyi! Hatsyi!
Kunci diputar: Klik.
Menusuk dengan pisau: Jleb.
Perut keroncongan: Kruk, kruk.
Kain dirobek: Breet, breeet.
Menggigit makanan renyah: Kriuuk.
Jam dinding kuno: Tik tok.
Pohon bambu tertiup angin: Keriang keriut
Ketukan di pintu: Tok tok tok.
Sepatu hak tinggi di lantai: Tuk tuk tuk.
Air menetes: Tes tes tes.
Aaaaaah!: Suara terpukul
Akh : suara terpukul
Aaarrgh : suara kesakitan atau marah
Aw..: suara kesakitan atau kepanasan
Beep..beep..: suara klakson mobil
Bam! : Ledakan kecil
Bim! bim!: Klakson mobil
Brak! : Suara tabrakan
Crang : suara pecahan
Cup : suara ciuman
Hiks..hiks : suara tangisan
Jgeer : suara petir
Plak : suara tamparan/ pukulan
Sreet: suara benda bergesek
Ssss ...: Suara mendesis
2. Yang termasuk dialog tag:
1. Netral
- ujar
- salam
- celetuk
- ucap
- desak
- kata
- pamit
- harap
- pesan
- cetus
- tutur
- papar
- ungkap
- tandas
- tanya
- tegur
- sapa
- ajak
- panggil
- pungkas
- tegas
- ajak
- pinta
- tunjuk
- beber
- seloroh
- cakap
- lontar
- akunya2. Netral sebagai respon
- sahut
- lanjut
- jawab
- tawar
- tolak
- sambut
- sanggah
- imbuh
- terang
- balas
- tangkas
- tambah
- sambung
- jelas
- sela
- sosor
- tukas
- potong
- kilah
- usul
- putus
- protes
- urai
- saran
- berondong
- timpal
- kekeh
- kelit
- deham3. Ada Emosi
- sindir
- hina
- gerutu
- sungut
- rengek
- tekad
- resah
- cemooh
- ejek
- kelakar
- canda
- cela
- ledek
- gerundel
- puji
- keluh
- adu
- perintah
- cibir
- tuntut
- decit
- cicit4. Emosi Bernada Rendah
- bisik
- gumam
- decak
- desah
- rintih
- desis
- sesal
- ulang
- lirih
- racau
- batin
- ringis
- hembus
- goda
- rajuk5. Emosi Bernada Tinggi
- jerit
- geram
- usir
- bentak
- berang
- hardik
- teriak
- tuduh
- tampik
- tantang
- pekik
- tekan
- sembur
- seru
- erang
- serang
- cecar
- raung
- sergah
- murka
- dengus
- ketus
KAMU SEDANG MEMBACA
Materi Kompeni
Non-FictionBerisi tentang materi kepenulisan yang telah di bahas di grup chat Kompeni.