Select All
  • Mr. Duda [END]
    3.5M 105K 12

    DUDA SERIES #2 Note: SILENT READERS BUKAN BESTIE :p Aleandro, atau biasa disapa Lean. Pria berusia 29 tahun yang jatuh cinta pada gadis SMA yang bahkan belum lulus. Bagi nya, sejak pertama ia bertatap dengan gadis berlesung pipi itu, saat itu pula ia harus mendapatkan Dera bagaimana pun cara nya. #1 fiksiremaja [30-10...

    Completed  
  • IDOL GHOST [SELESAI]
    1.6M 236K 43

    (Ghost series #2) Keano adalah seorang bintang besar yang tergabung dalam satu grup bernama SKY. Nasibnya yang malang, harus membuat Keano terlibat dalam suatu kecelakaan yang membuatnya terbaring koma di rumah sakit. Roh-nya berkeliaran. Mencari seseorang yang mempunyai kemampuan khusus agar dapat membantunya mengusi...

    Completed  
  • Imperfect
    8.7M 889K 65

    Cover by ©Pinterest [SUDAH TERBIT] AYO BACA SELAGI LENGKAP! SEBELUM DI HAPUS ** Bagaimana perasaanmu ketika mengetahui lelaki yang selama ini kau anggap adalah satu-satunya prioritas mu ternyata malah mengkhianatimu dengan berselingkuh dengan seorang janda muda. Sakit? Kecewa? Marah? Itulah yang dirasakan oleh wanita...

    Completed  
  • I'M VINA NOT VIRA
    1.7M 131K 60

    Happy Reading... (END) Dhavina Almaheera Smith. seorang bad girl,ketua Gangster,bar-bar,dan tomboy. gadis tersebut kerap di panggil Vina ataupun Queen Vina. Vina merupakan anak kedua dari keluarga Smith,ia juga seorang pengusaha besar. ia memiliki perusahaan bernama DA Company,dan Heera Group yang dimana perusahaan it...

    Completed  
  • Indigo Tapi Penakut | END
    6.2M 1M 58

    "Gue jadi ekor lo, boleh?" - Axelleon Kastileo. *** Axel itu seorang indigo, tapi dia penakut. Setiap hari Axel harus olahraga jantung dan menangis di dalam hati. Untung saja dirinya sudah terlatih untuk berwajah datar, jadi setidaknya harga dirinya masih ada. Tapi semua mul...

    Completed  
  • AILEEN & REGAN [TELAH TERBIT]
    16.4M 1.5M 55

    #1 in roman Agustus 2021 #1 in pregnant juli 2021 #1 in toxicfamily Juli 2021 #1 in tanggungjawab Agustus 2021 #1 in mba Agustus 2021 #1 in chicklit Agustus 2021 #1 in getaran Agustus 2021 #2 in romance Agustus 2021 #2 in getaran Agustus 2021 #2 in fiksiremaja Agustus 2021 #3 in fiksiremaja Agustus 2021 #2 in sakit Ap...

    Completed  
  • ARLITA [Selesai] (Terbit)
    390K 19.5K 75

    Series # 1 MauNinda Series #1 *** Keasingan dan ketertekanan menjadi awal dari kisah ini. Cerita ini di buat untuk mengigatkan jika sesuatu di dunia ini tidak selalu manis dan berjalan dengan lurus. Ada hal yang harus di korbankan. Ada rasa yang harus di kubur. Ada orang yang harus di tinggalkan. Dan...ada mimpi yang...

    Completed  
  • TASYA (Terbit)
    549K 23.8K 73

    Series # 2 MauNinda Series #2 *** Aku adalah Tasya sih cantik dengan segudang prestasi. Tapi aku bukan Tasya jika kamu mengganggu ketenanganku terlebih keluargaku. Aku bukan Tasya jika kamu mengabaikan laranganku. Aku bukan Tasya jika kamu menyentuh milikku. Ingat! aku bukanlah aku jika kamu mengusikku! *** Dan sampai...

    Completed  
  • Vana & Shila [OPEN PO & KARYAKARSA]
    3M 78.2K 37

    HADIR DI KARYAKARSA @SHERINAUCI [Bhatia Series 4] menceritakan tentang dua orang saudara kembar yang mempunyai sifat bertolak belakang. Vana yang keras kepala dan selalu membantah sedangkan Shila yang selalu menuruti ucapan orang tua ataupun kakak-kakaknya. Shila yang selalu dibanggakan oleh semua orang. Shila yang di...

    Completed  
  • Nanad [END]
    8M 310K 64

    "Maksudnya Kakak ngenalin aku ke orang tua Kakak sebagai pacar karna Kakak gamau di jodohin?", tanya Nanad. Reynand hanya mengangguk. "Ih Kak. Nanad mah ngaku aja ah ke Bunda sama ke Om Samudra kalo Kakak sama aku enggak ada hubungan apa-apa", ucap Nanad. "Gak boleh", singkat Reynand. "Nanad gak mau bohongin orang tu...

  • GEOVANO [SUDAH TERBIT]
    24.5M 983K 73

    [TELAH TERBIT DAN TERSEDIA DI GRAMEDIA] The Marvel Series 1 Dia Geovano si ketua geng Marvel Dia Geovano sang penguasa jalanan Dia Geovano si petarung jalanan yang tak tertandingi Dia Geovano si penguasa sekolah Dia Geovano yang kehadirannya selalu di takuti Dia Geovano malaikat berwajah sangar yang menolongku dari ke...

    Completed  
  • PERFECT BAD COUPLE (TERBIT)
    27M 1.6M 93

    Beberapa detik tatapan mereka beradu. Athur menajamkan tatapan saat Milla terus menatap matanya. "Jangan berani tatap gue!" "Kenapa? Mata lo sakit?" Bukan mundur. Milla malah semakin maju. "Jangan lihat mata gue!" tegas Athur memalingkan wajah. "Oo jadi lo itu sakit mata? Atau mata lo ada beleknya ya? Dih jorok." "D...

    Completed  
  • Fake nerd is leader Mafia In The World Troublemaker[DI MANGATOON]
    2.8M 10.2K 18

    Saya Hanya Memperlakukan Orang Lain Sebagaimana Orang Lain Memperlakukakan Saya. Sederhananya,Saya Ditendang Yah Saya tendang balik. Nyawa Dibayar Nyawa,Penghianat Tidak Ada Kata Ampun Untuk Mereka. Jika Ingin hidup Tenang Jangan Menganggu Seseorang Yang Tidak Menganggu Anda Saya Christy Walton Raymond,Selalu Menge...

  • ALVINO
    18.4M 519K 34

    [sebagian cerita sudah dihapus] "Karena gue itu hangat, lo itu dingin. Makanya gue nemenin lo, karena pasti lo butuh kehangatan kan?" ucap Aretta sambil menaik turunkan alisnya. Cowok dingin yang menatap matanya masih memasang muka datar, hingga satu detik kemudian. Dia tersenyum. #1 - teenfiction [06februari2019]

    Completed  
  • My Barista Boy(Friend)
    96.5K 5K 41

    [ COMPLETED ] #403 in teenlit [17-05-2018] #132 in teenlit [22-05-2018] #1 in barista [14-07-2018] "Kalau sudah jodoh, meski dari sudut yang berbeda, mereka akan bertemu." Cafe itu terbuka lagi, perasaan ini terasa bercampur aduk menjadi satu. Althifa Farihan Wirda, seorang cewek yang baru saja menduduki kelas 2...

    Completed  
  • Pengagum Rahasia
    11M 539K 95

    Sudah tiga tahun Alana menjadi pengagum rahasia Raka -kakak kelas yang paling tampan di SMP nya - dan sekarang entah takdir atau memang kebetulan, Alana dipertemukan lagi dengan Raka. Alana dan Raka dipertemukan di satu sekolah yang sama, awalnya Raka tidak pernah melihat Alana, bahkan mendengar namanya saja pun tidak...