C.H.A.P.T.E.R. 4

50 9 0
                                    

Selamat membaca 💜

•••

Bryan : "Eh, Ngga, lo kok tumben sih mau ngomong banyak sama orang? Biasanya juga kalau ngomong ngirit banget."

Arnold : "Tau tuh bener kata Bryan, biasanya juga kalau ga penting juga ga ngomong lo..??"

Angga : "Kp" *jawab Angga dengan kembali menjadi Angga yang dingin* [kepo]

Arbry : "Yeee, kulkasnya balik lagi.." *ucap Arnold dan Bryan secara bersamaan*

Bryan : "Ya, udah yuk ke kelas aja bentar lagi mau masuk."

Arnold : "Ya, udah kuy masuk!!"

--- Di waktu yang bersamaan di tempat Manda CS ---

----SKIP---- (Di depan ruang Kepsek)

Manda : "Udah sampe nih, ya udah yuk masuk!"

TOK TOK TOK

Pak Kepsek : "Silahkan masuk."

Setelah dipersilahkan masuk, Manda CS masuk dan langsung menuju tempat Pak Kepsek tersebut berdiri untuk menyambut kedatangan Manda CS.

P. Kepsek : "Ooh kalian saya kira siapa. Kalau gitu kalian boleh duduk dulu!"

Manelsyif : "Baik, Pak."

P. Kepsek : "Kamu anaknya Pak Ferry Lugue yang punya sekolah ini kan?" *tanya P. Kepsek kepada Manda*

Manda : "Iya, Pak. Tapi, saya mohon kepada bapak agar murid-murid tidak tau kalau saya adalah anak dari pemiliki sekolah ini karena tidak mau saya punya teman hanya karna mengetahui kalau saya anak dari pemilik sekolah ini. Saya mohon ya, Pak." *ucap Manda memohon kepada Pak Kepsek karena dari wajah Pak Kepsek yang sedang berpikir*

P. Kepsek : "Baiklah, kalau itu mau kamu saya akan turuti. Tapi identitas kakak kamu sudah terbongkar, lalu bagaimana?"

Manda : "Kalau masalah Bang Esa nanti saya coba untuk pura pura beradaptasi dengan dia saja, Pak."

P. Kepsek : "Ya sudah kalau itu mau kamu, emm ok karena 5 menit lagi bel masuk berbunyi maka saya panggil guru kelas kalian dulu."

Manelsyif : "Baik, Pak."

----SKIP---- (Pak Kepsek selesai menelfon guru kelas Manda CS)

Elina : "Pak, kita masuk kelas apa ya, Pak?"

P. Kepsek : "Kalian masuk kelas 10 IPA 1, tunggu sebentar lagi guru kelas kalian akan datang. Namanya Bu Tini."

Manelsyif : "Baik, Pak."

Tiba-tiba ada yang mengetok pintu. TOK TOK TOK. (Anggep aja suara pintu di ketok.)

---TBC---

Story Of Amanda & Angga (SLOW UPDATE)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang