Siapa yang membaca -memahami- sejarah, maka ia takkan putus asa selamanya..
Dan ia akan melihat di dunia ini hari-hari ketika Allah mempergilirkan posisi manusia...
Orang-orang kaya menjadi fakir.. Orang-orang fakir menjadi kaya... Orang-orang lemah kemarin menjadi penguasa hari ini...
Orang-orang bijak tempo lalu menjadi terlantar hari ini...
Para hakim menjadi tertuduh..
Para pemenang menjadi terkalahkan... Bintang-bintang berputar dan hari-hari tak berhenti...
Dan peristiwa tak kunjung henti terjadi...
Manusia telah bergantian mengisi kekuasaan...
Tak ada kesedihan yang abadi, dan tak ada kesenangan yang selamanya...—DR. Mustafa Mahmud, rahimahullah

KAMU SEDANG MEMBACA
Sejarah yang tak mungkin hilang ✅
Tâm linhdari gensa... Semoga bermanfaat, ilmu adalah pengetahuan. Tanpa pengetahuan kita tak akan cerdas♥️