Prolog

11 1 0
                                    

"Maaf, aku tidak bisa" jawabku.

"Kenapa? Apa karena fansku? Kita bisa backstreet, Haru."

"Aku tidak bisa, Ten. Aku tidak bisa backstreet." jawabku lagi, mencari alasan lain untuk menolak.

Ia terlihat lelah, ia terlihat berkaca-kaca. Ia terlihat kecewa dengan ucapanku. Ia jelas tau, bahwa ia tak bisa memaksaku. Aku juga tidak bisa mempertaruhkan hidupku. Air mataku hampir jatuh.

"Oke. Kalau begitu, aku akan menunggu sampai kau bisa. Kita masih bisa berteman sampai waktu itu datang. Ya?" ucapnya sembari memgang tanganku dan menatap mataku.

Aku yang tak tega melihatnya, mengganggukan kepala dan tersenyum.

.

HARU [TEN NCT]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang