IPK

5 1 0
                                    

Buat kamu yang merasa IPKnya belum sesuai dengan apa yang kalian harapkan.

Jangan patah semangat, hargai usahamu sendiri.

Toh semuanya belum berakhir.

Perkuliahan bukan semata tentang seberapabanyak kamu bisa memperoleh nilai A.

Tapi tentang apa yang kamu dapetin selama kuliah.

Tentang bagaimana dirimu ketika telah lulus dan meninggalkan kampus.

Ada yang hidupnya cepat berubah, ada yang sama sekali sudah beubah.

Karena sudah nyaman dengan kenyamanan-kenyamanan yang biasa ia dapatkan.

Rizki udah ada yang ngatur kok.

Tinggal gimana kita bisa tetap istiqomah untuk terus berusaha, berdoa, dan bersyukur.

"IPK (Indeks Prestasi Kumulatif) memang sebagai tolak ukur mahasiswa/mahasiswi dalam menjalani perkkuliahan. etapi tolak ukur seseorang untu mendapatan kesuksesan dan keberhasilan bukan hanya dengan IPK semata. Karena tolak ukur sesungguhnya adalah dirimu sendiri."


Catatan PerjalananTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang