30-bertemu kembali
3 tahun berlalu begitu cepat, akhir nya hari yang alifia tunggu-tunggu datang juga.
Hari dimana ia akan bertemu kembali dengan rian.Dapat disimpulkan alifia bisa melakukan nya ia bisa melewati hari-hari nya tanpa seorang rian dan begitu pun sebaliknya.
"Akhir nya setelah sekian lama adek gua ketemu lagi sama rian"ujar arsen dengan nada ngeledek
"Gak usah ngeledek deh"jawab alifia sambil memandang sinis ke abangnya.
"Becanda fia,gitu aja ngambek"ujar arsen sambil memeluk alifia
"Tante iaa"ujar anak kecil umur 1 tahun itu
"Halo Sera sayang"jawab alifia lalu menggendong Sera dengan semangat
"Tante iaa kangenn aku gak?"ujar Sera
"Iya dong kangen Sera,Sera apa kabar?"
"Kaball aku baik tante"
"Pinter banget sih ngomong nya,diajarin siapa emangnya"
"Sama ayah"jawab Sera sambil menatap sang ayah
Alifia yang melihat itu menghela nafas panjang
"Sudah kuduga"ujar alifia dalam hati"Aduh sera tante iaa nya baru sampe jangan minta gendong gitu dong"ujar ara yang baru saja keluar dari dapur
"Olang aku gak minta gendong ke tante iaa"jawab sera jujur
"Iya kok kak,sera bener"timpal alifia
"Ya tapi kan kamu pasti capek,sini biar Sera sama aku"ujar ara lalu mengambil Sera di gendongan alifia
"Mama aku mau main di kamal aja boleh?"tanya sera
"Boleh sayang,ayo kita ke kamar"
"Asik,ayo kita main"sorak sera
Dan di sambut gelak tawa dari arsen dan alifia
"Anak luh pinter banget ngomong nya padahal baru satu tahun"ujar alifia lalu duduk di samping arsen
"Siapa dulu bapaknya"sombong arsen
"Gak usah sombong,udah bapak-bapak juga"
"Bapak-bapak gini gua masih ganteng ya,Ara aja sering klepek-klepek sama gua"
"Kak Ara lagi sakit mata kali,makanya kaya gitu"
"Selalu kalah gua kalo adu mulut sama luh"pasrah arsen
"Kasian banget gak pernah menang"ledek alifia dengan tawa yang menyertai
Sekarang sudah banyak yang berubah dari, bang arsen yang sudah menikah dan punya anak perempuan yang bernama Sera.
Dan renjun yang memilih lanjut study ke London dan ada alaska yang sudah bertunangan dengan akila dan juga akmal yang sudah punya toko laundry di beberapa tempat.
Jika alifia memutar waktu kebelakang banyak rintangan yang ia hadapi dari masalah kuliahnya dan juga beberapa masalah pribadinya.
Tapi ia bangga pada dirinya karena bisa menyelesaikan itu semua, alifia sekarang sudah menjadi sarjana seperti apa yang abangnya mau.
Alifia tidak mau melanjutkan kuliahnya ia lebih memilih untuk kerja,dan abangnya pun tidak bisa memaksa.
"Gimana hubungan luh sama rian?"tanya arsen tiba-tiba
"Hubungan gua sama dia baik,masih sering chatan juga dan katanya sih lusa dia balik"jawab alifia
"Seneng?"
KAMU SEDANG MEMBACA
friendzone [End]
Ficção AdolescenteRian Alamsyah hanya seorang laki laki biasa yang tidak punya keahlian yang lebih palingan cuma bisa main basket doang sama hobinya ngeledekin alifia iya alifia temannya dari sd sampai sma. Mereka sebenarnya sudah satu sekolah sejak tk kedua orang tu...