Saat perkataanmu tak lagi dapat aku pegang
Percayaku sudah kau hancurkan
Sabarku pun sudah kau patahkan
Lalu dengan apalagi saya harus bertahan?
KAMU SEDANG MEMBACA
Elegi Sandhya
Loup-garouAda yang kuat akibat disayat Ada yang menyerah karena sering patah Sampai akhirnya, ada yang pergi Sebab kamu terlalu mencintai dirimu sendiri Annisa Fadhila
