bahagia bersamamu part 73

581 65 63
                                    

Pengenalan tokoh
AZOF : Rangga Prawitra Azof
HAICO : Haico Van Der Veken
AZRA : Muhammad Azra Husein Azof
AZRI : Muhammad Azri Husnain Azof

   Persidangan berlanjut hingga akhirnya tiba pada saat sidang penentuan hari ini . Semua gugatan cerai entah di dikabulkan atau tidak nya oleh Pengadilan Agama. Rangga berjalan gontai masuk ke area sidang . Mamur mengusap bahu haico , selama ini Mumu, Daddy Mahmur, nada, crisya selalu berusaha untuk tetap memberikan dukungan meski tidak berpengaruh terlalu banyak .

" Teman saya ini tidak lah selingkuh pak hakim dia hanya lah menolong saya di saat saya terpuruk akan kelakuan suami saya yang menduakan saya dengan wanita lain pak hakim, dia yang setiap hari atau tidak 2 hari sekali ke apartemen saya hanya untuk menemui dan menemani saya karena saya tidak punya keluarga di sini pak hakim semua keluarga saya ada di LN, sebelumnya haico mengajak saya untuk tinggal di rumah nya dia untuk sementara tapi saya menolak nya pak hakim karena satu dan lain hal yang gak bisa saya sampaikan di sini "

" Dan satu lagi pak hakim teman saya ini adalah orang yang baik jadi dia tidak mungkin merendahkan diri sendiri "

" Baik keterangan ibu crisya akan saya tampung sekarang saksi kedua silahkan anda ceritakan gimana kronologi kejadian yang anda tau Bu murni "

" Ini hanya ada kesalahpahaman antara istri dan suami pak hakim. Tuduhan yang telah di layankan anak saya terhadap mantu saya itu tidak lah benar pak hakim karena saya tau betul mantu saya, dia tidak akan pernah merendahkan diri sendiri dengan cara kotor seperti itu seharusnya dia sebagai suami nya mengerti dan memahami bukan malah menggugat cerai seperti ini "

" Gimana pak Rangga apa anda mau menyangkal atas kesaksian dua orang yang ada di depan ini "

" Saya tidak percaya pak hakim atas kesaksian mereka berdua jadi lanjutkan pak hakim "

" Kalo penggugat masih tidak percaya baik lah saya akan memberikan sebuah bukti Vidio yang real tanpa rekayasa. Vidio ini adalah video cctv yang menerangkan bahwa klien saya ini tidak lah berbuat yang tidak-tidak ataupun selingkuh di belakang si penggugat, ini pak hakim yang terhormat video nya ada di flashdisk " ucap pengacara yang mulai geram dengan tuduhan yang di layankan Azof

" Iya, petugas tolong hidupkan dan pertontonkan di monitor " ucap pak hakim menyuruh petugas untuk memutar Vidio yang berada di dalam flashdisk

" Baik pak hakim " ucap petugas pengadilan agama. Setelah mendapatkan mandat dari Hakim, petugaspun langsung memutar Vidio dan di pertontonkan di ruang sidang setelah video di putar betapa terkejutnya Azof melihat bukti yang sesungguhnya

__________pemutaran video ___________

" Ini bukti sangatlah nyata pak hakim karena ini adalah bukti cctv yang berada di cafe pas bersama pak Daniel dan cctv di apartemen jadi dengan ini kami berharap pak hakim dapat memberikan kami hak asuh anak "

" Bagaimana pak Rangga ada yang bisa di sangkal dari semua bukti ini " ucap pak hakim  kepada Rangga. Dan Rangga pun hanya diam membisu dia tidak mengatakan apapun hanya ada wajah penyesalan dalam dirinya, begitu pun dengan pengacaranya mereka sudah sama-sama bingung untuk menyangkal bukti yang ada di depan mata

" Bagaimana sekarang kamu sudah tau kan kalo anak saya ini tidak lah selingkuh seperti apa yang telah kamu tuduhkan, sekarang kamu siap-siap menerima kekalahan di persidangan ini  " ucap Daddy dengan sedikit keras

" Gimana pak Rangga ada yang masih mau di sangkal " ucap pak hakim bertanya Kepada Azof namun Azof masih terdiam

"Baik kalo tidak ada saya cuma mau mengingatkan sekali lagi Dalam Islam pernikahan adalah sesuatu hal yang sangat sakral dan apabila hubungan tidak dapat dilanjutkan maka harus diselesaikan secara baik baik . Perceraian memang tidak dilarang dalam agama Islam , namun Allah membenci sebuah perceraian . Bercerai adalah jalan terakhir ketika terjadi permasalahan dan saat semua cara telah dilakukan untuk mempertahankan rumah tangga , namun tetap tidak ada perubahan . Dengan adanya perceraian , maka gugurlah hak dan kewajiban keduanya sebagai suami dan istri.Artinya , keduanya tidak lagi boleh berhubungan sebagai suami istri . Islam memang mengizinkan perceraian , tapi Allah membencinya . Itu artinya , bercerai adalah pilihan terakhir bagi pasangan suami istri ketika memang tidak ada lagi jalan keluar lainnya "

bahagia bersamamuTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang