#54

1.8K 44 0
                                    

Pagi pagi sekali ara sudah siap dengan seragamnya
" eh gue berangkat dulu yaa"
" kenapa buru buru banget ? Baru jam 6 ra "
"iyaa nih gue mau hafalan pidato bahasa arab, entar gue gak lulus lagi "
" bukannya kemarin udah hafalan ya ?"
" iyaa udah tapi blom lancar udah gue berangkat assalamualaikum "
" waalaikumsalam "

                    🕊🕊🕊
30 menit pun berlalu saat ini ujian praktik bahasa ara telah dimulai, setiap murid menunggu gilirannya termasuk ara

" duhh deg deg kan bangett gue "
"santai aja ra, kan kamu udah sering liat gus haziq kenapa deg deg kan ?"
" apa sih lo kay, orang gue deg degan takut gue gak lancar !"
" ooo aku kira kamu deg degan karena gus haziq "
" gue tampol juga lo pakek kitab " ujar ara mengayunkan kitab berwarna kuning ke arah kayla

" eh bentar kitab apa tu ra ?" tanya vira
" kitab qurotul uyun, emang kenapa ? " ujarnya sedikit keras
" HA ?! QUROTUL UYUN !" teriak kayla syok dan menjadi pusat perhatian para siswi tak terkucuali haziq
" kayla kenapa teriak sih ! Kan semua pada nengok ke sini "  ujar vira
" maaf maaf tadi kelepasan "

" yang dibelakang lagi bahas apa ? " tanya haziq menghampiri bangku kayla
" ee anu gus- eh ustadz tadi -"
" bawa sini kitabnya " ujar haziq
" maaf ustadz ini " ujar kayla
" punya siapa ini ?"
" ... "
" saya tanya kitab siapa ini ?"
" ee ara ustadz " ujar vira
" benar ra ini punya kamu ?"
" iyaa tadz bener "
" temui saya diruangan saya setelah ujian praktik !" ujar haziq seraya kembali ke mejanya

" ara maaf kamu jadi dimarahi ustadz haziq, kamu sih ngapain baca kitab itu ra " ujar kayla
" resek lo kay, emang kenapa ? Gak boleh baca kitab, kitabkan isinya ilmu juga kay "
" iya ra, tapi kitab itu bukan kitab sembarangan "
" emang isinya apaan sih ? "
" ya yang gitu itu ra"
" apa sih gj luh!"
" ihh ara "

                    🕊🕊🕊🕊
Seusai ujian praktik ara pun menemui haziq diruangannya
" assalamualaikum " ujar ara membuka ruangan haziq
"waalaikumsalam, masuk ra jangan lupa tutup pintunya "

Haziqpun mengahampiri ara dan mengayunkan lengannya ke arah ara
"ngapain?"
"salim lah "
" di sekolah pak "
" ya kenapa saya tetap suami kamu " ara pun langsung mencium tangan haziq
" mana kitab saya "
" ngapain baca kitab ini ?"
" ya kenapa sih orang ilmu juga kan "
" iya bener, cuma emang kamu tau kitab ini isinya apa ?"
" tau, isinya tentang tata cara mendapatkan banyak pahala kan "
" eh ?"
"kenapa salah ?"
" kamu dapat kitab ini dari mana ?"
" di kasih umi "
" Ooo ya jelas tiba tiba umi tanya kapan kasih cucu ke saya tadi pagi "
" ha ! Umi beneran tanya ke pak ustadz ?"
" iyaa "
" ee mana kitabnya ara mau balik "
" kenapa kamu jadi gugup gitu "
" e-engak mana ada, udah sini balikin !"
" temui saya dindalem enatar saya jelasin isi kitabnya "
" ihh engak males "
" ya sudah gak papa, tapi jangan salahkan saya kalau uprak bahasa arab kamu harus ngulang "
" tuhh kan ngancem !"
" keputusan ada di kamu ra "
" ribet ngomong sama bapak, ara balik assalamualaikum " ujar ara mencium tangan haziq dan langsung meninggalkan ruangan

"mbk ara "
" hmm ?"
" mbk dipanggil bang haziq tuh "
" duhh males gue ama abang lo !"
" masalah kitab belum selesai mbk ?"
" tau tuh abang lo, udah gue mau ke pak usatdz dulu, lo tidur ndalem apa asrama fat ?"
" ndalem kayaknya mbk, mbk ara tidur ndalem ?
" ya udah ayo ke ndalem "
" ee mbk ara duluan aja entar fatim nyusul "
" ya udah "

Ara pun pergi menemui haziq
" assalamualaikum umi "
" waalaikumsalam sini duduk dulu, udah makan nduk ?"
" alhamdulillah sudah umi, ee ara mau ke pak ustadz mi"
" iya nduk suamimu ada di kamar "
" nggh mik, ini mau ke sana "
" sebentar umi mau tanya kitabnya udah dipelajari ?"
" disita pak ustadz mik padahal ara udah bilang kalau kitab itu dari umi "
" kok bisa disita ? Terus ngak dikembalikan ?"
" iya mi tadi ara bawa ke kelas hehe ,,ini mau ambil katanya mau dijelasin sama pak ustadz mi "
" wah sip kalau begitu, sekalian dipraktekin ya nduk "
"  besok aja mik, udah malem hehe "
" loh gak papa, sesuatu yang baik harus disegerakan nduk, ara mau kan dapat pahala banyak "
" mau mik hehe "
" ya sudah temui suami mu gih, ingat pesan umi ya langsung dipraktekin jangan ditunda tunda "
" nggh mik siap insyallah "

Ara pun langsung menuju kamar haziq dan seperti biasa haziq masih sibuk dengan laptop yang ada didepannya
" pak mana kitabnya "
" waalaikumsalam "
" iyaa lupa assalamualaikum "
" waalaikumsalam "
" mana kitabnya katanya janji mau dibalikin "
" sabar, saya selesaikan pekerjaan saya dulu 10 menit lagi "
" duhh lama bangett "
" sabar "
" ya udah buruan!"

10 menit pun berlalu
" pakk ayooo lama bangett! Udah ditagih sama umi nih huuu"
" iyaa sabar, emang kata umi gimana ?"
" katanya suruh praktekin biar dapat banyak pahala gituu "
" emang kamu mau ?"
" ya mau lah, siapa sih yang gak mau dapat pahala, yaudah ayoo dong keburu malem "
" Gass, sana ambil wudhu saya juga mau wudhu "
" ngapain wudhu ?"
" biar suci "
" Oo gituu "
" udah cepet katanya keburu malem "

Seusai itu " kita belajarnya dimana pak ?"
" disitu " ujar haziq menunjuk ranjang
" kok disitu ? Biasanyakan disini "
" biar gak dingin "
" Ooo "

Ara pun duduk ditepi ranjang menghadap ke arah haziq, haziq pun menghampiri ara dan mengecup kening ara dengan lembut, kemudian kecupan itu pun beralih ke bibir ara
" eh bapak mau apa ?"
" estt- Cup " ara pun memberontak dengan sekuat tenaga memcoba untuk menodorong tubuh haziq, haziq yang paham pun melepaskan pautannya dari ara

" Bapak apaan sih! Katanya belajar kitab kenapa kayak gini ! Bapak mau menjebak saya ya !"
" loh ini kita sedang memperaktikan  ajaran kitab ra, kamu gak tau kitab qurotul uyun itu kitab apa ?"
" tau, kitab yang menjelaskan cara mendapat banyak pahala "
" nah emang kamu tau caranya gimana ?"
" engak lah mangknya ajari saya "
" ya sudah ini kita sedang belajar + langsung dipraktikan "
" ih apaan sih ara gak ngertii "
" ya sudah sini saya jelasakan, jadi kitab qurotul uyun itu kitab yang menjelaskan tata cara berhubungan yang baik antara suami dan istri sesuai dengan ajaran nabi "
" HA ! Ihh jorokk ara gak mau " teriak ara dan mencoba menjauh dari haziq
" eits mau kemana ? Katanya mau belajar sini saya ajarin "
" ihh gak engak ara gak mau gak jadi "
" loh kok gitu padahal kamu sendiri loh yang minta"
" iyaa tapi ara gak tau kalau kitanya tentang kayak gituu "
" terus sekarangkan udah tau, gamana ? Kan udah halal juga...

boleh saya minta hak saya malam ini ? "

Lohh lohh lohhhh...
Apaa tuhhh

Tunggu part selanjutnya yaaa hehheh

Jangan lupa kasih vote dan komen biar author tambah semangat hehe

Terimakasih ya sudah baca cerita aku ❤🙏🏻

Mysweet Ustadz Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang