Bab 3 : Kontak pertama

389 30 51
                                    

INFORMASI (1): Ini adalah kelanjutan dari chapter pertama yang membahas tentang tujuan pemerintah. Bukan kelanjutan dari chapter yang membahas sejarah.

INFORMASI (2): Planet yang baru muncul di tata Surya bernama Veilyk. Namun orang-orang di bumi belum menamai planet tersebut.

BUMI TAHUN 2563

Satelit, drone Carrier, space battleship, dan space fighter kini sedang melakukan persiapan untuk menjalankan misi yang terbilang cukup aneh. Satelit tersebut akan dibawa oleh cargo spaceship dan saat ini sedang dimuat kedalam cargo spaceships

Cargo spaceship

Source : pinterest

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Source : pinterest


Satelit yang akan dibawa merupakan satelit pengintai yang dinamai velikiy. Satelit ini akan digunakan untuk melihat kehidupan di planet Veilyk dan memastikan planet tersebut memiliki penghuni atau tidak. Cargo spaceship akan berangkat dalam 20 menit lagi bersama dengan drone Carrier type storm, space battleship type Kawasaki, dan space fighter type cg.

Author : Info tambahan cuy. tujuan drone Carrier di misi ini adalah untuk mengambil sample dari planet Veilyk dipelajari. Dan juga untuk melakukan kontak bila ada makhluk hidup cerdas disitu.

20 menit kemudian

Cargo spaceship, space battleship, drone Carrier, space fighter sudah siap berangkat. Mereka pun mengabari atasannya dan setelah itu, mereka berangkat ke planet Veilyk. Mereka hanya butuh waktu beberapa menit saja untuk sampai ke planet Veilyk karena kapal mereka menggunakan teknologi wormhole.

Sesampainya disana, cargo spaceship mulai melakukan orbit ke planet Veilyk dan diikuti oleh kapal lain. Cargo spaceship mulai melepaskan satelit-satelit yang dibawanya secara perlahan. Setelah cargo spaceship menurunkan muatannya, cargo spaceship kembali ke bumi karena sudah menurunkan satelit dari muatannya.

     Satelit yang sudah diturunkan pun membenarkan posisi orbit mereka. Hal ini membutuhkan waktu setidaknya 2 jam. Sesudah satelit membenarkan posisi orbitnya, satelit kemudian diaktifkan dan kamera dari satelit juga diaktifkan. Butuh beberapa menit juga untuk mengaktifkan satelit-satelit ini. Selain satelit, beberapa drone juga diterjunkan ke permukaan planet Veilyk untuk mengambil sample.

     Operator satelit pengawas dan operator drone mulai melakukan pekerjaannya di kabin drone carrier. Para operator satelit bekerja dengan cara mengawasi permukaan planet Veilyk.

     Beberapa saat kemudian, 3 operator satelit melihat sesuatu yang agak aneh, mereka kemudian memperjelas gambar dari satelit. Dan alangkah terkejutnya mereka, mereka menemukan sebuah peradaban asing di permukaan planet Veilyk. Peradaban itu terlihat seperti tertinggal jauh dibawah peradaban bumi. Kota yang mereka lihat seperti kota pada abad pertengahan.

[Diberhentikan] Kemunculan Planet Baru di Tata SuryaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang