Assalamu'alaikum
Langsung di baca yukk...
******
Hari ini adalah hari dimana Ayla masuk penjara suci atau pesantren,ia sebenarnya tidak mau berangkat hari ini ia ingin Minggu depan namun orang tuanya memaksanya untuk berangkat sekarang
Saat ini Ayla sedang rapih rapih,ia memakai gamis dan juga hijab yang menutupi dada,ia ke pesantren bersama orang tuanya dan Abang nya
"Sekarang gue ke pesantren bakalan kangen sama kamar ini"ucap Ayla
"Huaa kenapa harus masuk pesantren sih"kesal nya
"Nak kamu sudah selesai"teriak bunda
Ayla yang mendengar itu ia langsung turun ke bawah "sebentar bunda"teriak Ayla
Sesampainya di ruang tamu semuanya sempat bengong melihat penampilan Ayla yang berbeda sebelum nya biasanya ia memakai baju pendek dan juga celana pendek,namun kali ini beda
"Maa syaa Allah,kamu kalau pakai ini cantik nak"puji bunda
"Ayah suka cara berpakaian kamu kalau seperti ini"ucap ayah
"Abang kagum liat kamu dek"ucap rafka
"Tapi Ayla ga mau ke pesantren"ucapnya sedih
"Nanti di pesantren kamu bakalan betah deh Abang jamin"ucap rafka tersenyum ke arah Ayla
"Yaudah ayo kita berangkat"ucap ayah
****
Mereka semua telah sampai di pesantren Darussalam,rafka,bunda dan ayah sudah turun dari mobil sedangkan ayla masih berada di mobil
"Ayo dek turun,betah banget di mobil"ucap rafka
"Ga mau bang"
"Nak turun kita ke ndalem dulu"ucap ayah
Ayla mengangguk pasrah,kalau ayah nya yang ngomong pasti ia turuti karna kalau sudah marah Ayla yang takut
Kini mereka sedang menuju ke ndalem,banyak santri yang melihat kedatangan rafka santri tersebut bingung siapa yang di samping rafka karna jarak nya dekat dan juga berpegang tangan,karna sebelum nya mereka tidak tau kalau rafka memiliki seorang adek,rafka yang menyadari itu ia terus saja jalan menuju ndalem tanpa mempedulikan santri yang melihat kearah nya
KAMU SEDANG MEMBACA
ATHARLA || ON GOING
Teen Fictiondinikahi rahasia oleh seorang Gus?ya itu yang di rasakan ayla shefani Azalea, seorang gadis yang keras kepala,sudah diatur,dan jauh dari kata paham agama atharrazka zayyan El Fatih seorang gus,dokter,dan ceo.terkenal sopan,baik,tegas,dan dingin,ia d...