Bagian tanpa judul 11

737 7 0
                                    

Sue Grafton :

· Seorang penulis bisa menciptakan sebuah bayangan di dalam kepalanya sendiri, menerjemahkan bayangan itu ke dalam tulisan, sehingga memunculkan bayangan yang sama di dalam kepala orang lain.

· Tata bahasa yang baik penting untuk menjaga kelancaran jalur komunikasi.

· Percaya pada kerja keras!

· Setiap penulis punya adegan besar di dalam pikirannya, tetapi jika tidak memikirkan dengan teliti adegan-adegan kecil yang membangun saat puncak dalam bukumu, pembaca mungkin tidak memahamimu dan akan bosan.

· Anggap penting karakter-karakter kecil dan dibuat sehidup mungkin, sekalipun hanya muncul satu paragraf!

· Kalau kekecewaan datang, jangan menjadi kaku karena perasaan pahit.

· Pelajaran penting tentang menulis : tekun, tekun, dan tekun!

· Ikuti hatimu!

· Kerahkan keberanian untuk mewujudkan impianmu!

· Tidak ada di antara kita yang benar-benar mengetahui berapa banyak waktu tersisa, jika memang gemar menulis, jangan tunda prosesnya, menulislah setiap hari!

· Penuhi hidupmu dengan khayalan yang tidak kenal takut.

· Kamu mungkin akan menemui kesulitan, tapi disiplin yang kamu jalani akan membentuk hidupmu.

***


Kutipan MotivasiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang