Awalnya kamu itu bagaikan matahari bagiku. Jauh, tapi tetap terikat denganku.
Kubutuhkan kamu walaupun kamu tak membutuhkanku. Tapi sekalipun begitu, aku tak pernah pergi meninggalkanmu.
Akhirnya kamu bukan lagi matahari bagiku. Kamu berubah menjadi pelangi, yaa..kamu datang dengan segala keindahanmu, tapi akhirnya kamu pergi meninggalkanku.
Ku harapkan kau kembali menjadi matahariku, walau kau tak pernah meresponku tapi setidaknya aku tidak perlu merasa ditinggalkan.
~~~~
Manado~
11 maret 2018
00:10
KAMU SEDANG MEMBACA
Kalimat.
RandomQuotes? ga tepat. Puisi? ga mirip. Cerita? ga yakin. Diary? ga juga. Curhatan? Bisa jadi.! Intinya..disini terdapat kalimat. Entah itu quotes,puisi,cerita,diary,curhatan atau apa kek. Gabungannya mungkin. Mari membaca.