Perkara hidup biarkan semua berjalan semestinya
Mengalir bagai air
Mengikhlaskan dengan kekuatanWalau terkadang penuh kekecewaan
Perkara hidup yang tak bisa diganggu gugat
Biarkan terhempas bagai merpati yang lepasSayangnya,ia bukan merpati terbaik yang kembali meski sejauh apapun pergi