06

35 3 0
                                    

Rindu ini tersalurkan, ketika hujan itu menjatuhkannya bersamaan. Tidak ada yang mendahului ataupun yang tertinggal sendiri. Bersamaan dengan itu, aku masih sibuk mengurusi kamera tua ini lalu melihat sebuah tangkapan gambar, sebuah objek yang mungkin saat ini aku rindukan tahukah? Itu adalah kamu. Lamunanku "kapan terakhir kali aku memotretnya?" Menghela nafasku seakan lega berkata "senyummu selalu khas..." Entahlah aku akan mengganti SD Card ini, atau menyimpannya dengan rapih.

Bima Dan LarasTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang