Part. 27 (Ku Mohon)

15 1 0
                                    

3 Bulan kemudian...

Setelah 3 bulan lamanya Risha koma, tapi hingga kini belum sadar juga, itulah yang membuat Haykal berubah menjadi dingin dan kasar.

"Hoy! Kal! menung ae lo, ke rumah sakit entar kuy" ajak Zacky, tapi Haykal hanya fokus pada game nya

"Hm" jawabnya singkat, sekarang sejak Risha koma, Haykal kembali ke sifat dulunya

"Kalo Kaca tau Haykal kek gini lagi mungkin dia bakal marah kali ya?" sindir wafi

BRAK

Mendengar Risha disebut-sebut membuat ia marah dan menggebrak meja nya

"EH KUCING BERANAK!" kaget Zacky berbarengan dengan Wafi

"KUTU KAMVRET ANJIR!"

Malas dengan ocehan dua dugong, Haykal pun memilih cabut dan membawa tas nya

"Woy Kal! cabut kagak ngajak-ngajak lo! tunggu oiiik!" siapa lagi kalau bukan teriakan Zacky dan Wafi

"Eh eh eh..mau kemana kalian?"hadang miss Swety

"Yaelah miss...kevo amat jadi guru, ngajar yang lain aja miss, kami mah mau cabut dulu..babay miss!"Teriakan Zacky sambil berlari mengejar Haykal dan Wafi

"HAYKAL! WAFI! ZACKY! BALIK KE KELAS ATAU NILAI KALIAN BAKAL JADI TANGGUNGANNYA!!" teriak miss Swety dengan mata yang hampir keluar serta bibir dengan warna merah berkilaunya itu basah karena meneriaki 3 siswa absurd nya itu, sampai-sampai air liur nya itu muncrat ke wajah Bobi

"Buk!! basah nih muka ganteng saya!" katanya tak terima

"Eh kamu mau juga nilai kamu jadi tanggungan!?"

"Yeelah dasar mah guru, bisanya cuman ngancam ae" gumam Bobi

"Apa kamu bilang Bobi!" Miss Swety yang kesal ditambah lebih kesal jadi plus kesal

"Ge'er amat miss" jawabnya

_______________________

Setiba nya geng Cogtain dengan motor ninja hitam kebanggaan mereka di rumah sakit cahaya bintang

Haykal berlari ke ICU untuk melihat tunangannya, Risha. Karena yang boleh masuk itu cuman 1 orang bergantian, jadilah Haykal yang masuk pertama menggunakan baju khusus dan masker

Saat pintu terbuka, rasanya ia ingin sekali menggantikan posisi Risha saat ini, kemudian ia duduk disamping Risha yang tertidur 

"Ku mohon bangunlah sayang.. biar aku yang menjelaskan semuanya, maafkan aku yang tlah membohongi mu, Risha Claretta Ricardson! Bangun! jangan tidur mulu napa? gak capek apa badan kamu tidur mulu? dasar kebo kamu ya..jahat banged kamu sha! biarin aku ngomong sendiri kayak orang gila, kalo aku bacain surat mau bangun kan?" tanya nya pada Risha, namun sama saja seperti ia bicara pada angin

"A'udzu billahiminassyaytonirrajim bismillahirrahmanirrrahim...Ar-rahman(u), 'Allamal qur'aan(a), khalaqa insaan(a), 'allamahul bayan, asy-syamsyu wal qamaru bihusbaanin, wannajmu wasy-syajaru yasjudaan(i), wassamaa-a rafa'ahaa wawadha'al miizaan(i)-" lafal surat ar-rahman terpotong oleh gumaman Risha yang tak jelas karna memakai masker oksigen ICU

"Mmh..Sub subha na nallah" syukur nya terbata-bata

"Risha! kamu udah bangun? bentar ya aku panggilin dokter" tanya Haykal senang tak terhingga

dengan cepat Haykal menekan tombol merah beberapa kali, dan keluar dari ICU meneriaki doter

"DOKTER! DOKTER! CEPAT SINI! RISHA SADAR DOK!" teriaknya otomatis semua kaget mendengarnya

Dokter memasuki ICU dengan berlari beserta susternya juga, Doter Kania memeriksa detak jantung Risha dengan stetoskop 

"sepertinya besok Risha sudah boleh keluar dari ICU, dan dipindahkan ke ruang inap, tapi untuk hari ini saja ia di ICU untuk menstabilkan tubuhnya, permisi" kata Doter menjelaskan

"Eh tapi tolong jangan dibawa banyak bicara Risha nya, dan nanti kalau Risha minta dilepaskan oksigennya panggil saya dan suster" lanjut dokter dengan membalikkan badannya ke belakang

"Ashiiap dotik!" jawab Zacky

"Dasar lo Ky! malah goda dokter Kania lo..gue bilang ke Cesya ah..." ancam Wafi

"Eh eh jangaann...entar gue traktir pizza! janji" ujar Zacky

"Yeehuuyy, eh tapi dotik apaan? bukannya cuman ada botik?" tanya Wafi

"Dokter cantik" jawabnya enteng, dan saat itulah Cesya dan yang lain datang

"Apa? ulang lagi!" marah Cesya, sedangkan Zacky hanya cengengesan menggaruk tengkuk kepalanya yang tak gatal, dan saat Cesya mendekat ia segera berlari dan tak sadar bahwa ia berlari ke kamar mayat saat masuk kedalam...

"HUUUWWAAAAAA AMPUN MA.....MAMAAAAAA JAKI ATUT!!HUWWAAAAAA" teriaknya sambil keluar pintu dan ada yang memegang bahunya membuat kakinya bergemetar ,saat ia melihat kebelakang....

"HUWAAA KUNTILANAK!! AWASSS HUWAAA!!" teriaknya, padahal itu Cesya yang membulatkan matanya, seperti kuntilanak tibanya

"BUAHAHAHAHA! NGAKAK KOCAK! NJIIRRR" tawa Wafi terbahak bahak, dan disana juga sudah ada Abil

"Itu Cesya, goblok!" ujar Abil kesal 

_-----------

Besok paginya..

"Gimana keaadaan Risha kal?" tanya Mami Lisa

"Sekarang kita udah boleh mindahin Risha keruang inap mi..dan tunggu sampai seminggu atau dua minggu lebih agar Risha lebih pulih mi.."jawab Haykal

"Maafin mami ya sayang..udah jahatin kamu dulu sebelum mami tau semuanya" maaf Mami

"Gakpapa mi..ini udah resiko Haykal yang nyakitin Risha dari dulu" jawabnya dengan lirih

"Kal..ng ngapain di dis sini? kok gak se sekolah?" tanya Risha baru bangun

"Aku gak mau sekolah kalo kamu belum bangun tadi..yaudah aku pamit dulu ya..Assalamu'alaikum" pamitnya

"Wa'alaikum salam" jawab semuanya

>>>>>>>>>>>><<<<<<<<<<<<

Sorry pendek, maaf besok lama update nya..byee



RishaykalTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang