Mengambil air wudhu, tak lama Jensen akhirnya selesa
i dan menuju ke saf-saf sholat.
☺
Melihat imam yang akan berdiri itu tanda-nya sholat magrib akan segera dimulai pada rokaat pertama sholat magrib, barisan sudah mulai merapatkan saf-saf dan begitu banyak-nya saf-saf di masjid.
☺
Sesudah menjalankan ibadah sholat magrib, tak lama setelah sholat magrib Jensen melihat imam yang akan berdiri untuk bangun dari tempat-nya.
😇
"Assalamu'alaikum Pak Hj. Yusuf. " Sambil menghampiri toko agama tersebut.
"Walaikumsalam warohmatulohi wabarokatu. Nak Jensen senang melihat mu lagi. Kapan kau datang nak, apakah sudah lama. " Jawabnya.
😄
"Belum lama Pak baru dua hari ini saya sudah berada di Indonesia, "hmm----, gimana kabar bapak Hj. Nih---. "Tanya Jensen, dengan Tama Rama senyum nya."
"Alhmdulilah baik, jangan Panggil begitu seperti biasa saja Pak Yusuf. "Ujar pak Yusuf yang sangat terganggu dengan panggilan langsung yang diucapkan oleh Jensen.
😆😅
"Tidak ah. Panggilan Pak Hj itu lebih keren." hahaha---,😂Maaf---.🙏"
Ujar Jensen sembil ketawa.
"Kau ini......, Rencana mu tinggal disini agak lama Nak, atau kah... sebentar. " Tanya pak Hj. Yusuf"
"Wah - wah mimpi apa aku tadi malam, kenapa semua orang di hari ini menanyangkan pertanyaan yang sama yah.🙊 " Ujar Jensen yang mengingat ucapan pamannya.
😉😀
"Maksudnya apa?"
"Tadi siang Alhamdulillah bisa mengunjungi paman dan bibi di kota B, dan paman bibi menanyakan hal itu padaku, persis seperti Pak Hj.
😊☺
"Penjelasan Jensen.
"Hahaha---,😂Mungkin karena kamu terlalu lama tinggal di sana jadi banyak orang yang sangat merindukan ke datanganmu disini. "
"Wah Alhamdulillah kalo banyak yang rindu padaku. Jadi... pak Yusuf juga rindu padaku-nya. Hehehe---,😆 "
"Hemm----,😌 Bagaimana yah jawabnya. " Ujar Pak Yusuf.
🌹🌸
Sambil jalan menuju tempat sandal.
"Mau mampir dulu Nak." " Ucap Pak Yusuf," menawarkan kepada Jensen.
"Boleh, jika di izinkan kebetulan saya juga mau silaturahmi dengan ibu Hayati udah lama nggk ketemu. "
"Iya..iyaa....😅 Alhamdulillah kalo kamu mau nengokin istri saya, beliau pasti akan senang melihat mu. "
"Iya Pak. "
😘😎Disisi lain 4 wanita tadi memperhatikan Jensen yang sedang bicara dengan Pak Hj. Yusuf pengurus pondok pesantren Al-Hikmah nurul iman.
"Eh liat👀deh cowo itu kayanya akrab banget sama Pak Hj Yusuf. "Ujar Erma.
"Salah satu murid-yah kali. "
"Apa iya itu muridnya. " Jawab Eva.
"Iya juga-nya tapi kita kok baru liat dia ada disini yah." Ujar Julia.
"Apa anak barunya. " Tanya Erma.
"Ah.... masa sih anak baru, tapi kaya umur 20-an-uy, ya...kan...😮 pesantren itu hanya pesantren yang menerima anak umur 7 - 18 tahun. " Ujar Eva.
"Mungkin dia anak pindah dari luar negeri kesini." Saut Julia.
"Atau bisa jadi dia muallaf dan lagi mendalami ilmu agama sama Pak Hj lagi, jadi baru mau masuk pesantren. " Saut Erma.
"Kalian ini udah berhenti lah bicarain orang, jangan hibah. Kita habis sholat loh. " Protes Zulfha.
😅😇😊"Iya bu Ustadzah----, " Serempak mereka mengucapkan kata itu. Zulfha yang terlihat tak suka dengan teman-teman yah yang salalu kompak jika melihat orang baru yang bening....😅
Terimah kasih bagi yang membaca(semogah gak bosen yha) jangn lupa voting klo kalian suka cerita ini😙😘😎
jumat 16.08.19🌻🌼
KAMU SEDANG MEMBACA
Jodohku Diambang Pintu.
RomanceAssalamu'alaikum WR. WB. Pertama kali diterbitkan cerita saya Yang berjudul Jodohku Di Ambang Pintu. Menjadi seorang hamba tidaklah mudah, ujian demi ujian harus dihadapi bukan untuk dihindari, menjadi yang harus dicintai tuhannya sangat sulit. me...