(8) joging

148 5 0
                                    

Setelah acara semalam duo kunyuk sepakat untuk menginap di rumah Atala.

Ada banyak cemilan yang berserakan di depan TV dan itu ulah duo kunyuk, dan yaaa Atala juga.

"oyyy bangun" teriak Akhila mencoba membangunkan kedua temannya yang masih tertidur pulas.

Akhila mengguncang tubuh Atala dan Alina bergantian.

"euhgggg" gumam Atala mengerjap-erjapkan matanya.

"ngapain sihh lo? guwe mao tidor, gausah ganggu deh" omel Alina.

"Naa, ayoo lari pagii" rengek Akhila.

"sono sendiri, manja bet dah"

"lo mao apa guwe di grepe-grepe om om"

"Bodo" ucap Alina dan menutup kedua kupingngnya menggunakan Bantal.

"ishhh" gerutu Akhila.

Kini giliran Atala,

"Taa, ayolahhh kita joging" mohon Akhila pada Atala.

"ngapain sih La"

"ayolahh" Akhila menunjukam pupy eyes nya.

"huhh, males ah tidor aja enak"

"kalian berdua sama aja"
Akhila keluar dari kamar sambil menghentak hentakann kakinya.

"tu kan Ta, ngambek tu orang"
Ucap Atala masih setia pasa kasurnya.

"gimana lagi guwe males"

"guwe juga sii, tapi gimana lagi"

"yaudah kalo iya mah ayo, sambil nanti kita cari sarapan"

"okee siap, ketoprak ya lagi pengen nihh"

"yaudah iya gampang itu mah, tapi guwe gausah mandi ya males bet dah"

"serah lo deh Ta"

^o^

Akhila tak henti-hentinya mengucapkan sumpah serapah karena kedua sahabatnya tidak mau diajak lari pagi, padahal Akhila sangat menginginkannya jarang jarang kan bisa joging bareng.

5 menit kemudian Atala dan Akhila turun dari lantai Atas dan sudah lengkap mengenakan pakaian ala2 orang joging.

"udahh gausah ngambek, jadi nggak?" tanya Atala, sembari menuruni tangga.

Akhilah menoleh dan menatap kedua temannya yang sedang menuruni tanggal sambil memegang hp masong2.
"hahh, beneran?" tanya Alina berbinar.

"iya, kuy lah berangkat, takutnya kesiangan jadi males" saut Akhila.

"yeayyyy, guwe tau kok kalian baik, ngga bakal tega ngebiarin guwe joging sendiri, hehe sayangg deh" ucap Alina alayy dan memeluk kedua sahabtnya dramatis.

"gausah lebay, ayokk"

.
Atala dan duo kunyuk sudah 3 kali mengelilingi taman komplek dekat rumahnya.
"Ta, beli minum dulu yuk" ajak Akhila.

"iya deh capek juga, lo duduk sini dulu aja guwe yang beli" titah Atala.

"iya" jawab mereka bersama

Setibanya di toko sederhana.

"buk, air putih 3 ya"

"iya "
Ibuk yang mempunyai warung mengambil satu kantong plastik dan mengambil 3 air mineral untuk di masukan ke kantong plastik.

"ini"
ibuk yang mempunyai warung menyodorkan kantong plastik yang berisi 3 botol air putih kepada Atala

"ini uangnya bu"

"makasih ya"
Di balas anggukan dan senyum manis Atala.

Saat Atala berjalan dia tidak sengaja ditabrak oleh seorang cowok yang sedang lari2 kecil mengelilingi taman.

"ahhh, kalo jalan ati2 dong" ucap Atala sinis.

"kan guwe lari kecil bukan jalan, jadi lo yang harusnya hati2 karna lo yang jalan"
Atala mendongakkan kepalannnya keatas melihat siapa si pelaku.

" lo lagi lo lagi, emang ya dunia tu sempit kenapa coba harus ketemu sama lo disini?"

"ngikutin guwe kali lo, secara gituloh"

"hah, pede banget jadi cowok.
Lebih baik gue ngintilin kambing makan dilapangan gelora bungkarno dari pada ngikutin lo"

"dasar cewek aneh"

Tidak Dafi sadari bibirnya membentuk lengkungan senyum yang sangat manis, ada apa ini?.
Dafi semakin penasaran dengan Atala, bagaimana bisa dia tidak terpesona melihat ketampanan Dafi?,

Atala pergi, menginggalkan Dafi yang sibuk menatap punggung Atala yang perlahan menghilang.

>_<

"ampun deh mana sih Atala lama bangetGerutu Akhila.

"iya nih lama banget"
Sambung Alina.


Atala datang dengan wajah di tekuk,
Dan langsung di hujani pertanyaan dari Akhila dan Alina.

"kenapa lo?" tanya Akhila dan Alina kompak.

"tadi guwe ketemu sama Musang" jawab Atala cuek

Atala dan Alina mengrutkan dahi bingung.

"hahh, lo nggak di gigit ka Ta?"
Dasar Akhila bego di piara.

"dasar bego, bukan musang hewan Khila, otak lo sempit banget sih ah"
Ucap Atala ngegas.

"kak Dafi maksudlo?" tanya Alina.

"hahh, kak Dafi Emng kayak musang ya kok lo panggil musang?"
Ucap Akhila.

"diem deh lo" sentak Atala.
Akhila terdiam.

"ketemu dimana?" tanya Alina.

"abis keluar dari warung trs gasengaja tabrakan sama dia?" jelaas Atala.

"demen banget sih lo tabrakan sama dia"

"yeee, mana guwe tau"ucap Atala mengeluarkan 3 air putih dari kantong plastik yang sedari tadi dia tenteng di tangan kirinya.
"udah ah ini minum!" sambungnya dan menyodorkan air putih itu ke Akhila dan Alina.

Saat mereka sedang asik mengobrol,

Tinggg.

+62...
Maaf untuk yang kemaren.

Maaf juga buat yang tadi.

Atala mengerutkan dahinya bingung, dari siapa mana cowok itu mendapat kan Nomor Wa nya?





Besokk seninn.
Salam manis dari authoryaa.
@tattahpsari16

ATALA🌹Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang