HAPPY READING
MOHON BILA ADA TYPO ATAU KESALAHAN APAPUN DAN JUGA JANGAN LUPA VOTE AND KOMENEntah kebetulan atau segaja, ada seseorang yang membuatku penasaran kembali dan dia mirip dengan mu.
ΦDimas Daniel Patardo🌇🌇
Jam makan siang telah tiba, siang ini dimas di ajak hisa makan siang di dekat kantor kedutaan. Dimas lantas pamit keluar kantor dan menuju restaurant yang di suruh hisa.
Dimas berjalan keluar dan memesan taxi untuk mengantarnya ketempat janjian dia dan hisa.
"sir, please deliver to the restaurant on the street xxxxxxxx "
"oke, Sir"
Di perjalanan dimas hanya memainkan hp nya dan memlihat notif pesan dari ade yang terus menerornya karna hisa.
Ade anak om udin
Ade:fotoin hisa!!
√√
Ade :snapgramin hisa!!
√√
Ade:harus pokoknya!!99+ pesan lainya
@Aderiskasauryanti mengirim anda pesan
@Aderiskasauryanti mengirim anda pesan
@Aderiskasauryanti mengirim anda pesan
@Aderiskasauryanti mengirim anda pesanAda 100 pesan dari Ade
"berisik "gumam dimas
"nyesel gua kasih tau kalau ketemu hisa "lanjutnya
"sir, we have arrived"ucap supir
"ouh okay"ucap dimas yang langsung membanyar dan turun dari taxi, dimas juga langsung mengabari hisa kalau dia sudah sampai.
Dimas langsung masuk dan mencari keberadaan hisa yang duduk di pojokan restaurant dengan hp nya ada di tangannya.
"hallo sa "sapa dimas, yang langsung duduk di depan hisa dibalas sapaan lagi oleh nya.
"hallo dim"hisa
"sorry telat "kata dimas
"tenang aja gua juga baru sampai kok, tadi queen butuh bantuan gua "ucap hisa
"queen? "binggung dimas
"niyana gak mau di panggil nona, bos atau apalah itu dia maunya di panggil queen karna dia seorang ratu "jelas hisa
"unik banget "ucap dimas sambil terkekeh
"lu juga bisa gua panggil king kalau lu mau? "tawar hisa
"gak perlu, nanti kalau gua ketemu ratu gua baru boleh panggil king...emm lu udah pesan makanan? "dimas
"belum nunggu lu gua"hisa ,mereka langsung memanggil pelayan dan memesan makanan.
Setelah memesan sekarang mereka sedang menunggu makanan pesanan mereka diselinggi obrolan kecil dan juga aksi foto².
"terus gimana lu selama disini betah? "tanya hisa ke dimas
"ya lumayan lah, gak terlalu buruk juga "jawab dimas
"terus gimana kkn lu lancar? "
"lancar, ya cuma kadang sulit di bahasa nya aja. Oh ya gua mau nanya kok. Lu bisa jadi dokter sama asisten di umur segini? "tanya dimas
"gua besar di singgapur, nyokap gua dokter specialist kanker bokap gua kerja sebagai tangan kanan tuan wiskata kusuma lu pasti kenal kan? "hisa
"iya ayah dari tuan winarta kusuma "
KAMU SEDANG MEMBACA
EUPHORIA 2
Teen FictionEuphoria Series 2 "cause of my euphoria is back"Dimas Setelah masa SMA yang penuh lika liku ,suka duka, canda tawa sekarang terganti dengan kehidupan yang sebenarnya. Datang nya orang² baru dan pergi nya orang² yang dipercaya tak akan pergi, masala...