part 11 ~ Pahitnya Kenyataan

1.2K 32 0
                                    

Ibarat Kita sendiri yang mencari tahu dan Kita sendiri juga yang sakit hati ketika tahu kebenarannya

🌟🌟🌟

Xander aku sudah menemukan informasinya"
"Emmm baiklah , segera kirim ke emailku jika 2 menit belum sampai aku akan memecatmu!"
Tutt.tutttt
Xander mematikan sambungan teleponnya Dan segera menuju ruang kerja Dan mengecek email dari Patrick entah kenapa dia merasa sangat deg" an.

Perlahan tapi pasti dia mulai membuka email itu Dan Tak disangka dia gadis berumur 19 tahun Dan semua ini terjadi karena kecelakaan? Sungguh malang nasib Kayra , Dan yang mencengangkan adalah anak dari Abraham Wegner? Seketika jantungnya berhenti , jika Kayra anak dari Abraham Wegner Maka dia adalah Ayah tiri dari Xander.

Xander POV

Kenapa tak pernah terlintas di otakku padahal Aku mengetahui ciri" anak tiri Ayah di Indonesia tapi mengapa aku tak sadar sama sekali jika adik tiriku sedang berada disisiku. Aku ingin sekali pulang Dan memberi tahu bahwa aku adalah kakak nya tetapi akan lebih baik jika aku pergi ke Indonesia dan bertanya kepada Ayah , terakhir Kali aku melihat nya disaat dia memutuskan untuk meninggalkan Aku Dan Ibuku lalu dia pergi entah kemana, setahun setelah ayah pergi ibu telah dipanggil oleh Tuhan Dan disitu Aku merasa dunia ku sangat runtuh.

*Flashback on*

Pranggggggggg

Terdengar suara barang yang dibanting dari Kamar Ayah Dan ibu ku , tetapi aku hanya bisa menguping dibalik pintu

" Kau ini sangat menyusahkan suami mu , sudah tahu Kita miskin tetapi kau malah sakit" an kau hanya membawa bencana bagi keluarga ini" Ayah mengatakan dengan emosi

" Tetapi aku juga Tak ingin sakit Abraham , aku ingin normal seperti wanita lainnya yang bisa mengantar anakku ke sekolah Dan menjemput nya di depan gerbang , bukan seperti ini wanita lemah yang hanya bisa berbaring diatas kasur dan tidak pernah bisa bergerak , Aku lumpuh karena menyelamatkan mu dari kecelakaan ingat itu"

" Memang aku ingin kau menyelamatkan ku? Siapa yang menyuruhmu? Biarkan saja waktu itu aku yang mati agar tidak hidup susah"

" Omong kosong macam apa Abraham , aku yakin suatu saat kau akan menjadi orang yang berpengaruh di dunia bisnis" ucap Ibuku dengan penuh semangat

Seorang anak kecil berumur 5 tahun hanya bisa menyaksikan keributan itu , tanpa bisa melerai kedua orantua nya , Hal ini sudah biasa dialami nya semenjak ibu nya Tak bisa apa" karena kecelakaan itu , Ayah nya selalu menyalahkan ibunya karena kecelakaan itu Dan selalu mengeluh tanpa mau banting tulang Dan disitu seorang Xander kecil bercita cita untuk mempunyai perusahaan yang bisa bersaing dengan perusahaan besar lainnya.

*Flashback end*

Xander PoV

        Aku menyuruh bawahanku untuk mencari informasi dimana Ayah ku tinggal karena aku ingin memberi kejutan padanya bahwa anak kecil yang dulu Tak berdaya apa" sekarang adalah saingannya dalam bisnis , Dan aku yakin dia pasti akan terkejut karena dulu dia selalu mengejek mimpiku Dan mengatakan bahwa aku tak bisa sukses Dan celaan dari dirinya lah yang membuat aku seperti ini sekarang , memang benar Cara yang tepat untuk membungkam seseorang adalah menjadi sukses Dan itu sudah terbukti sekarang.

      Sekarang aku ingin menelfon Kayra Dan menanyakan keadaannya karena menurutku aku sudah melewati batas wajarku , dan sekarang aku harus sadar diri bahwa aku adalah Kakak Tirinya dan tidak akan pernah bisa untuk bersanding dengannya sampai kapanpun dan pastinya akan ditentang oleh banyak orang

"Haloo princess"

" Xander , kau menelfonku? Aku merindukanmu rasanya sepi sekali jika kau tidak ada di rumah tidak Ada yang bisa aku peluk selain guling hwaaaaaaa"

" Jadi kau merindukanku? Nanti malam aku akan pulang dan aku ingin memakan masakanmu karena junk food yang aku beli semalam tak seenak masakanmu"

" Aku tak percaya kata kata mu itu karena kau adalah pembual yang handal"

" Pokokknya aku ingin makan masakanmu Dan aku tidak menerima protes , Dan aku akan segera pulang byeeee princess"

"Tapp"

Belum selesai dia bicara aku sudah mematikannya karena aku Tak ingin mendengar omelannya sungguh telinga ku rasanya ingin pecah jika mendengarnya , dan selalu dia mengulangi kata" nya sampai 5 Kali , bayangkan saja bagaimana rasanya menjadi sasaran omelan bumil

Xander PoV end

     Kayra sedang memasang untuk makan malam karena Xander ingin makan malam dengan masakan Kayra , entah dia sedang kesambet apa , padahal kemarin dia mencuekkannya seolah olah Kayra tak berada disana , sungguh kalau diingat itu membuatnya emosi.

     Sebelum pulang ke rumah Xander mampir ke Toko bunga untuk membeli bucket bunga mawar untuk Kayra sebagai permintaan maafku karena sudah mencuekkannya , sedih karena dia memberikan bunga ini bukan sebagai tanda cinta kepada pacar/ istri tetapi sebagai tanda permintaan maaf seorang kakak kepada adik nya walau dia belum tahu soal ini tapi Xander sudah cukup sadar diri untuk itu.

      Kayra telah selesai menyiapkan makan malam nya dan sekarang dia sedang memoles Muka nya dengan make up yang natural agar tidak terlihat pucat , jika menyiapkan makan malam seperti ini dia selalu berharap bahwa orang yang akan menikmati masakannya adalah Edward sungguh Kayra sangat merindukannya namun apa daya Edward tak pernah menemui nya entah bagaimana kabar nya sekarang apakah dia sedang baik" saja atau tidak baik , entah hanya Tuhan yang tahu , dia hanya bisa berharap bahwa suatu saat Tuhan dapat mengatakan mereka kembali agar Kayra Dan Edward bisa hidup bahagia bersama buah cinta nya , ya walaupun mungkin Edward belum bisa menerima anak itu tapi Kayra akan tetap menjadi orangtua yang baik untuk anaknya karena bagaimanapun juga anaknya lah yang menjadi semangat hidup nya.






*Awas typo bertebaran
akhirnya update juga , semoga kalian Makin suka sama cerita ini walaupun aku tahu pasti ini aneh banget menurut kalian , btw thx u buat 17k nya lafyu guys❤️

Eating For 2 Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang