Assalamualaikum semuanya, selamat siang... Bagaimana aktivitas kalian hari ini?
Tak ingin berlama-lama lagi author bawain cerita baru nih, yang kangen sama Richard-Nasywa ayo merapat. Author sudah buatkan spin off-nya ya, yaitu ceritanya Pandu sahabat gesreknya Richard dengan Aisyah... Yang baca cerita ini sampai ending pasti taukan? Nah disana nanti Richard-Nasywa akan muncul tapi tak selalu ya karena mereka bukan tokoh utamanya...
Ehm langsung saja kita baca blurb nya ya:
Kehilangan sebuah diary bagaikan kehilangan bagian dari hidup seorang Aisyah Vitriana seorang gadis berusia 20 tahun yang bekerja membantu Ibunya mengurus sebuah toko kue milik keluarga.
Tiba-tiba datang seorang pria bernama Panduwinata Bramasta yang muncul dihadapannya dengan berlagak sok kenal dan sok dekat, pria songong yang selalu mencari masalah dengannya.
Dengan songongnya pria itu mengatakan kalau sudah jatuh cinta dengannya, disatu sisi dia ingin mengubur Pandu hidup-hidup namun disisi lain dia juga takut dosa bila benar-benar melakukannya.
Lantas bagaimana jika ternyata Pandulah orang yang menemukan Diary-nya?
Ini covernya...
Untuk genrenya masih sama yaitu spiritual-romance dan akan bumbu-bumbu komedinya ....Penasaran kan? Ayo pindah ke lapak sebelah dan ramaikan disana, author tunggu kalian ya...
Salam
SJ
KAMU SEDANG MEMBACA
Cinta Dalam Sujud
SpiritualNasywa Arlana Al-Latief seorang gadis shalihah yang kehidupan sehari-harinya selalu diselingi isak tangis karena perbuatan Ibu dan Kakak tirinya, ia selalu diperlakukan tak manusiawi. Selalu disiksa dan dipaksa bekerja keras untuk menghidupi keluarg...