Tracking : Ranu Kumbolo

46 6 0
                                    

Istirahat selama 10 menit, setelah nya mereka melanjutkan perjalanan menuju Ranu Kumbolo yang sudah di depan mata. Ngomong-ngomong, rombongan yang tadi berhenti di pos 4 juga ikut bergabung.

Somi berbinar melihat puluhan tenda berjajar di tepian danau, warna-warni dan . ., ya ampun Somi hampir saja histeris karena ini pertama kali nya mendapati pemandangan menakjubkan — walau hanya sebatas tenda.

"Ih, gue tuh nggak habis pikir ya kenapa baru sekarang gue di ajak muncak kayak gini!" seru nya

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"Ih, gue tuh nggak habis pikir ya kenapa baru sekarang gue di ajak muncak kayak gini!" seru nya

Ajun tertawa sambil mengusak rambut Somi gemas, respon nya yang heboh terlihat sangat menggemaskan. Bilur jadi ikutan tertawa, dulu juga waktu pertama kali dia mendaki gunung reaksi nya seperti Somi. Di tempat yang sama — Gunung Semeru, Ranu Kumbolo.

Perjalanan dari pos 4 menuju ke tepian danau memakan waktu 30 menit. Rute yang menanjak juga berubah jadi menurun pertanda mereka sedang menyusuri lembah.

Lagu Diskusi Senja milik Fourtwnty menemani sisa perjalanan mereka menuju Ranu Kumbolo. Rombongan sebelah bergantian menyanyikan nya, sambil berjalan. 

Lepaskanlah apa yang kau rasa
Jingga menyala warna langitnya
Saat senja, saat senja memanjakan kita

Duduk bersama
Diskusi rasa
Saat senja, saat senja
Bertukar cerita

Ceritakan masalahmu, teman
Lepaskanlah apa yang kau rasakan

Masih di sini
Dan tetap di sini
Lewati senja
Berganti malam
Diskusi sampai di sini.”

Lagu bernuansa mellow dengan nada yang mendayu memang paling cocok untuk temani perjalanan menuju puncak gunung. Membuat harsa yang memang sudah tercipta semakin gencar memenuhi. Semua pendaki di seluruh dunia pasti pernah merasakan nya, iya kan?

“Jangan tenggelam
Di dalam masa-masamu yang kelam
Dan percayalah
Roda pasti berputar
Cahaya terang datang

Aku di sini
Tempat berbagi
Saat senang, saat susah
Ku tetap di sini.”


Bilur menoleh ketika seseorang di samping nya turut bernyanyi, baru sadar kalau suara milik Jaehyuk ternyata bagus. Padahal sejak pertama kali memulai perjalanan pun Jaehyuk sudah sering menimpali nyanyian teman-teman nya — kecuali Mariam Tomong versi Guanlin. Tapi baru sekarang Bilur benar-benar sadar kalau Jaehyuk memiliki suara indah.

"Selamat datang di Ranu Kumbolo!" Ajun memekik girang, melepas carrier nya dan berlarian di tepian danau.

"Wah!"

SEMERU - ft JaehyukTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang