Negara Paling Kotor Di Dunia

817 106 9
                                    

Happy Reading 💙

1.Qatar 🇶🇦
Adalah negara paling kotor di dunia lantaran hampir semua
elemennya, mulai dari air, udara,
hingga tanah sudah terkontaminasi zat pestisida dan fertilizer. Penyebabnya sendiri karena
pembuangan limbah bekas produksi
tambang dan pengolahan minyak.

2. Pakistan 🇵🇰
Sebagai salah satu negara dengan
jumlah penduduk terbanyak di
dunia,Pakistan rupanya tidak memiliki cara pengelolaan lingkungan yang baik. Pakistan juga tengah menghadapi isu pencemaran suara yang membuat negara tersebut amat bising dan tak layak untuk ditinggali.

3. Bangladesh 🇧🇩
Bangladesh juga termasuk sebagai
negara paling kotor di dunia akibat
populasi penduduknya melebihi
jumlah fasilitas kebersihan yang ada
disana. Salah satu isu lingkungan yang tengah dihadapi oleh Bangladesh adalah kontaminasi air tanah akibat logam berat.

4. Indonesia 🇮🇩
Dari penilaian World Health Organization (WHO) terhadap Jakarta sebagai ibukota negara Indonesia yang dianggap tidak memenuhi standar dari segi kebersihan maupun kesehatan.

5. Iran 🇮🇷
Tumpukan sampah di Iran yang
diperkirakan mencapai 50 ribu ton,itu
terjadi akibat sikap manusia yang acuh tak acuh terhadap lingkungan.
Kendaraan dengan bahan bakar
berkualitas standar yang digunakan
juga menjadi penyumbang utama
polusi udara di negara tersebut.

6. Mesir 🇪🇬
Kondisi lingkungan di Mesir sangat
tercemar akibat volume kendaraan
baik transportasi umum/pribadi yang
beroperasi dari pagi - malam hari.
Sumber mengatakan bahwa polusi
udara di Mesir mencapai 20 kali lipat
dari ambang batas normal yang bisa
dihirup oleh manusia.

7. India 🇮🇳
Di Mumbai, rata-rata penduduk
setempat tidak mendapatkan bantuan
air bersih lantaran Sungai Buriganga
telah terkontaminasi limbah pabrik.
Polusi udara di Mumbai menjadi faktor pendukung yang menyebabkan
kematian 80 ribu lebih warga dengan
kisaran usia 30 tahun keatas.

8. Mongolia 🇲🇳
kebanyakan penduduk disana
memanfaatkan bahan bakar alam
sebagai penghangat diri,tetapi karena
penggunaan bahan bakar inilah udara
di Mongolia sangat tercemar dan
dijuluki sebagai negara paling kotor di
dunia.

Negara paling kotor lainnya:
Afghanistan dan Meksiko.

Semoga bermanfaat ❤️
Jangan lupa vote and comment
See you 😍


Daily Tips Bermanfaat 2 {Completed}Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang