Selamat pagi,
Selamat siang,
Selamat sore,
Selamat malam,
Ini tulisan untuk kamu, speasial, dariku. Semoga bisa menjawab pertanyaan yang mengganjal dalam pikiranmu dan benakmu.
Aku langsung masuk inti judul saja, ya?
Klik untuk mendengarkan musik atau intrument, atau kamu sudah mendengarkan alunan sebelum memilih membaca wattpad ini? Aku senang, itu!
Tema kali ini, ialah "Berteman Dengan Sejenis" suka duka kamu lalui dengannya pasti ada saja yang membuatmu emosional. Bahkan ada beberapa masalah kecil maupun besar bisa menjadi penghalang dalam pertemanan atau persahabatanmu.
Jujur, aku menulis ini karena aku pernah mengalami semuanya. Dan, topik kali ini. Mungkin, kamu juga pernah atau akan mengalaminya. Maaf, bukan akan. Jika kamu mengalaminya.
Rasa cemburu pada sesama jenis itu wajar dan sering terjadi. Mana ada orang yang sudah dispeasialkan tiba-tiba, membanggakan orang lain di hadapanmu. Apalagi kamu itu sangat menyanyangi teman atau sahabatmu ini.
Itu sangat menjengkelkan, dan saat itu aku lebih memilih untuk menghindarinya ketika dia ingin mengajak hangout. Aku sangat tidak suka, jika bertemu terus membicarakan atau memuji orang lain.
Aku merasa keputusanku benar, menjaga jarak. Sehingga, dia akan tahu apa rasanya dianggap kehadirannya tidak ada. Mungkin, terlihat balas dendam. Tapi itu adalah karma baginya.
Aku tidak menyarankan kamu untuk memilih keputusan sama denganku. Tapi, kamu bisa perlihatkan, jika kamu tidak suka dengan sikapnya. Kamu bisa bicarakan secara pelan-pelan sesuai karakternya atau kamu bisa mencari teman lain yang jelas itu yang terbaik bagimu.
Karena hal yang terlihat harus berpisah itu lebih baik untukmu. Mungkin, setelah kamu menjaga jarak dan mendapatkan teman atau sahabat baru, kamu bisa lihat perkembangannya. Karena kamu itu istimewa untuk didapati seorang.
KAMU SEDANG MEMBACA
Berteman Dengan Sejenis [Vakum]
RandomUPDATE EVERYDAY ‼️ Kamu punya teman? Apakah benar temanmu baik-baik saja? Atau terpaksa dibaik-baikan? Sahabat atau teman?