10

249 37 3
                                    













* * *

"Kamu dimana?" Tanya seulgi melirik jam yang menunjukkan waktu istirahat kerja

"Aku sedang di luar, kenapa?" Tanya balik seseorang di seberang sana

"Aku ingin mengajakmu makan siang agar kita semakin dekat, bisa?"

"Iya bisa"

"Kamu ingin makan siang dimana?"

"Aku sedikit sibuk hari ini, jadi bagaimana kalau di restoran terdekatku saja?" Tanya wendy

"Baiklah, nanti kirimkan saja lokasinya"

"Iya aku tutup teleponnya ya" kata wendy yang disetujui seulgi

Setelah mendapat pesan dari wendy, seulgi langsung menuju ke tempat restorannya

"Sudah menunggu lama?" Tanya seulgi

"Tidak, aku juga baru saja sampai" ucap wendy tersenyum

"Sudah pesan?"

"Belum, aku sengaja menunggu kamu" seulgi mengangguk kemudian memanggil waiters

"Kamu mau makan apa?" Tanya seulgi

"Aku mau spaghetti carbonara sama ice lychee tea" ucap wendy dengan mata yang berbinar

Seulgi tersenyum melihat binaran mata wendy, "itu makanan kesukaan kamu?"

"Iya itu sangat enak kamu harus cobain, seulgi" ucap wendy antusias

"Okeee"

"2 spaghetti carbonara beserta ice lychee tea nya" ucap seulgi ke waiters itu

"Baik, tunggu sebentar" waiters itu berlalu meninggalkan seulgi dan wendy

"Apa kamu sudah bekerja?" Tanya seulgi

Wendy mengangguk, "Alhamdulillah aku sudah bekerja"

"Dimana?"

"Kebetulan aku mempunyai usaha kecil yang ku bangun sendiri dari dulu" ucap wendy tersenyum

"Apa itu?" Tanya seulgi penasaran

"Toko busana muslim"

"Jangan bilang toko yang di seberang restoran ini punya kamu" selidik seulgi

Wendy mengangguk, "woah wendy itu bukan kecil lagi"

"Bagaimana kamu bilang itu kecil? Brand produk mu sudah membesar di negara ini"

"Aku jadi tau alasan kenapa kau selalu memakai kerudung merk itu" lanjut seulgi sambil melihat ke arah kerudung wendy yang ber-merk Rabbina

Wendy tertawa melihat reaksi seulgi, "kamu jangan berlebihan deh"

"Heyyy aku tidak berlebihan, emang begitu kan faktanya?" Tanya seulgi

CHOICE ||WenseulreneTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang