Kini mereka berkumpul pada restoran mewah yang ada di mall tersebut,
"ituu Papi di sana" ucap Shani dengan menunjuk Gracio yang sedang bercerita dengan anak laki lakinya Aran dan Zee
lalu mereka menghampiri Gracio, setelah menghampiri meja Gracio Chika sudah duduk lebih dulu di dekat Aran sedangkan yang lain duduk seperti biasa namun Adel duduk di sebelah Ashel,
"kalian baru saja sampai apa sudah dari tadi?" tanya Shani
"sudah dari tadi sayang cuma ini Zee sama Aran mintak mampir ke toko PS dulu beli stik PS"
"mulai deh boros nya" Zee dan Aran
"loh ada Ashel juga toh janjian dengan Adel pasti"
"wiehh pdkt shel" ucap Zee langsung terkena pukul Adel
"ada Yessica Tamara juga Mami kamu kemana Chika?" tanya Gracio
"ada Pi di rumah"
"oh ya ini semua teman nya Adel atau gimana?" tanya Gracio pada Kathrine, Marsha, Indah
"satu sekolah om kami teman nya Ashel" jawab Indah
"ya sudah pesan saja nanti om yang bayar tidak usah sungkan"
"Mbakkk?" panggil Zee
"silahkan pesan ya jangan sungkan sungkan"
"iya tante"
"Reva makan"
"iya Mami Reva makan"
"Adel itu Shel kalau tidak diingatkan makan atau di suruh paksa jarang mau makan dia"
"Mii? penting banget kasih tau ke Ashel?"
"penting dong calon kamu dia"
"Astagfirullah gedek banget gua gedek colan calon" batin Adel
dengan sengaja Kathrine menyenggol lengan Ashel dengan senyuman yang penuh arti
"Rev gue mau ngomong" bisik Zee
"tinggal ngomong elah Rav pake segala bisik bisik"
"gue bisik bisik karna penting"
"yaudah apa?"
"gue tunggu di toilet nyusulnya 3 menitan biar gak curiga"
"Rava mau ke toilet dulu" dengan melirik Marsha, Marsha yang di lirik menundukan kepalanya menghadap ke bawah, 3 menit kurang
"Pi Mi Reva mau ke toilet bentar aduhh" pamitnya dengan akting yang di buat buat, namun Aran yang melihat curiga kepada Adel dan Zee. tak lama kepergian Adel makanan pun datang,
"Berdoa menurut kepercayaan masing masing ya, Selamat makan" ucap Gracio
setelah di toilet Adel melihat Zee yang sudah di depan kaca toilet dengan gelisah,
"mau ngomong apa?"
"jadii-"
tiba tiba Aran datangg
"WOI sudah gue duga ngapain kalian?"
"ah elah punya abang kepoan gini ya Rev"
"dihh buruan apaan pake gak kasih tau gua lagi"
"hmmm jangan bilang siapa siapa jangan ketawain gua juga"
"jadiii?" ucap Adel dan Aran
"gue mau bilang ke Marsha kalo gue pengen deketin dia"
"pppfffttttt"
"anjing lu pada gitu banget respon nya"
"sorry sorry Rav, buru buru banget lo mau deketin dia?"
![](https://img.wattpad.com/cover/318200868-288-k903410.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Geng Motor Mafia
Teen FictionCerita ini tentang antar Geng yang dibalik salah satu geng tersebut adalah seorang Mafia, Perselisihan antar Geng dan balas dendam serta ketidaksukaan seorang Geng berada di cerita ini. Anak remaja sekolah yang terlihat brandal nakal urakan tetapi m...