Kukira takkan semenyakitkan ini
Kukira takkan seberantakan ini
Kukira takkan roboh sesekejap iniPadahal dulu kuyakin
Lingkaran ini kan kokoh terjamin
Nyatanya sekarang ambruk bak diterpa besarnya anginJauh aku memikirkan
Aku tak akan sanggup jika tak ada di dalam lingkaran
Apa hanya aku yang berpikir demikian?Aku dulu pernah menganggapnya istimewa
Namun sekarang, bukanlah apa-apaTegal, 4 November 2023

KAMU SEDANG MEMBACA
Sajak Puisiku
PoetryREQUEST CLOSED Amazing cover by @likenoriii Selamat membaca! Jangan lupa vote and comment, ya! Sekian, terima kasih. 📍Dilarang keras mengutip. 📍Hanya amatiran. Jadi hargai saya sebagai pengarangnya. 📍Tinggalkan jejak ⭐️ kalian di setiap puisinya...