l. Prolog (pembukaan)

4K 185 6
                                    

M.A.T.A akademi merupakan tempat tinggal para ejen-ejen muda mata, disana mereka juga berlatih dan menerima misi.

Ali dan alicia adalah member baru akademi M.A.T.A mereka datang ke akademi di temani ejen bakar dan ejen karya. Saat mereka membuka pintu akademi betapa terkejutnya mereka bahwa ternyata akademi telah diserang oleh musuh!

Ejen karya memerintahkan ali, alicia dan bakar agar segera masuk, biar karya yang akan mengecek siapa penyebab dari semua ini.

Aku awalnya ragu untuk mengikuti alicia yang berlari, ingin aku mengikuti ejen karya mencari siapa penyebab ini semua. Tapi aku tak ada pilihan lain akhirnya aku mengikuti kemana alicia dan uncle bakar pergi.

Semasa berlari aku melihat ada kesan leser pada jalanan yang kita lalui, yelah IRIS yang bagi tau aku.

Ali : "Uncle jaga-jaga ada leser!"

Tapi uncle seolah tuli, dia tetap berlari dan akhirnya terkena leser tersebut, tersisa aku dan alicia serta comot. Kami bersiap melawan musuh yang akan datang, comot mendengar suara jadi kucing tu pergi mencari sumber suara.

Tak lama ada seorang berjubah hitam datang menyerang, cukup lama kita berlawan hingga penyusup tu pingsan, tibe2 semua ruangan hilang dan ternyata tadi hanya tes masuk akademi!

terdengar suara tepuk tangan yang meriah dari atas. Ali, alicia, bakar dan karya mendongak ternyata itu para teman-teman sesama ejen muda M.A.T.A.

Ali beserta yang lain diminta untuk masuk kedalam akademi untuk berkenalan pada yang lain, ali mudah akrab jadi ia percaya diri akan langsung dapat teman baru! Bosan ah dengan alicia terus.

Saat mereka memasuki akademi ternyata banyak sekali ejen muda disini, ia jadi makin semangat.

Khai : "Hai ali, nama aku khai"

Ali : "Hai khai, woa ini gadget kau ke?"

Khai : "Ha'ah lah, name die R.O"

Moon : "Alii, hai name aku moon"

Iman : "Hai ali, saye iman. Salam kenal"

Ali : "Hai korang semua, senang nye bisa berkawan dengan kalian semua"

Tapi ada satu orang yang menarik perhatiannya, sebab dia sedaritadi hanya diam tanpa ada niatan berkenalan dengan ali atau alicia.

Ali : "Eh aku pergi dulu jap". Semua kawannya disana mengangguk tanda mereka mengiyakan.

Ali menghampiri anak laki-laki itu, ia mengarahkan tangan kanannya tanda ingin berkenalan.

Ali : "Hai, nama aku ali. kau pula siapa?"

Anak laki-laki itu tampak berfikir sebelum menjawab, "Rudy" Jawabnya lalu pergi.

'Aneh tapi dia tampan' itu kata yang terlintas dalam fikiran ali saat melihat anak laki-laki yang bernama rudy itu.

💭. Sudah 3 bulan ali menjalani pelatihan di M.A.T.A akademi, ia senang dengan semua kawan barunya kecuali rudy. Ia menyesel mengatakan bahwa rudy tampan pada hari itu nyatanya dia sangat menyebalkan untuk ali.

Hari ini, bertepatan adalah hari terakhir ali sekolah dan besok ia akan libur panjang semester setelah ujian. Betapa senangnya ali.

Saat selesai latihan, moon tiba-tiba mengajak selama libur semester ini ia ingin kita semua para ejen muda menginap disini. Ali awalnya tak ingin ikut karna tak tau mau izin gimana ke ayahnya tapi karna dipaksa yasudah dia terpaksa ikut tapi moon melarangnya membawa comot. Dan uncle bakar yang akan jagakan comot semasa ia menginap di akademi M.A.T.A

Ejen muda 👀.
Moon :
Eh macam mane kalau nanti kita datang dua orang- dua orang?

Iman :
Hm, boleh tapi sape nak tentukan?

Hate To Love | RuLi Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang