Bredeer (Part I dan Part II)

1.5K 2 0
                                    

Tahun 2092, populasi manusia di Bumi telah banyak berkurang. Oleh karena itu pemerintah telah membuat sistem pembibitan dan fasilitas melahirkan di setiap kota di mana wanita susbur dari segala usia diperkerjakan untuk hamil dan melahirkan yang kemudian bayi-bayi itu akan diserahkan untuk diadopsi.

Hari ini adalah hari dimana aku dipilih untuk proses inseminasi lagi. Atas panggilan dari Ale, aku berjalan menyusuri lorong panjang untuk menuju ke bangsal pembibitan. Aku masuk ke bangsal, berganti dengan gaun pasien kemudian naik ke ranjang untuk disuntikkan sperma pada indung telurku. Proses hamil akan berjalan selama 12 jam dn kemudian aku sudah harus melahirkan. Teknologi memang sudah secanggih itu di masa ini. Kami boleh memilih dimana pun tempat untuk melahirkan dan metode apa yang akan digunakan. Tapi dengan satu syarat bahwa kami harus bisa melahirkan sendiri tanpa bantuan siapapun.

Dalam 1 menit perawat memberitahu bahwa proses sudah selesai dan aku harus segera kembali ke kamar. Aku keluar dari ruangan dan kembali menyusuri lorong panajng itu dengan gembira, aku akan kembali merasakan sensasi nikmat yang selalu aku sukai. Sampai di kamar aku mengambil vitamin di atas meja kemudian membaca dokumen tentang keinginan proses persalinan. Selama sekitar 30 menit, aku memikirkan bagaimana aku ingin melahirkan. Semuanya harus sendirian tentu saja, bagiku pun melahirkan dan dilihat orang lain itu sangat memalukan.

Akhirnya aku memutuskan untuk melahirkan di kolam renang dengan lampu yang redup dan suasana sunyi, persis seperti yang aku inginkan. Setelah selesai aku keluar dari kamar dan menyerahkan dokumenku pada Ale. Satu setengah jam kemudian aku sudah merasakan perutku menonjol lebih besar dari yang seharusnya. Apakah ini kembar? Ya Tuhan, memikirkannya saja sudah membuatku sangat senang.

Selama jam-jam berikutnya aku bersanta-santai, makan, nonton Tv,membaca, dan kemudian aku tidur siang. Stelah bangun aku melihat jam danternyata sudah 7 jam aku hamil. Tapi ukuran perutku jauh lebih besar dari yangseharusnya. Karena penasaran aku memutuskan untuk melakukan USG dan ternyataaku benar hamil kembar.

---------------------------

Untuk cerita lengkapnya ada di Karyakarsa ya. Silahkan klik Link ada di BIO aku ya. Dukungan kalian sangat berarti.Terima kasih.

Story By MeTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang