Semua orang pasti pernah berada pada titik terendah. Itu sudah biasa, selagi masih bisa bangkit lagi.
Namun, bangkit tidak semudah jatuh. Kita harus menahan sakitnya, merasakan, dan terpaksa menikmatinya. Percayalah, itu akan menjadi kenangan tersendiri ketika sudah berhasil bangkit kelak.
Keep fighting!
–bebubble–
KAMU SEDANG MEMBACA
Embun Kala Senja
PoetryTidak seperti embun di pagi hari, kemungkinan yang sering atau bahkan selalu ada. Namun seperti embun di kala senja, ketidakmungkinan yang mungkin sulit menjadi mungkin. Iya, layaknya aku dan kamu. -Semua rasa tersembunyi yang tak bisa terucapkan...