sepuluh✨ - hujan

3.2K 156 18
                                    

Happy Reading 💞💞💞




Setelah kejadian kemarin, Reyva hari ini sudah di perbolehkan untuk masuk sekolah lagi.

"Akhirnya, Reyva berangkat" teriak Raina,

"diem ealah, kek Reyva artis aja teriak gitu" ucap Aida,

"hehe, Rey lu tau ga si?" tanya Raina,

"gatau" jawab Reyva polosnya,

"dih, kan belum selesai ngomong nyebelin ih" ucap Raina dengan mengerucutkan bibirnya,

"ihhh gemesin banget si kalo lagi ngambek gini" Reyva mencubit kedua pipi Raina karena sangat gemas dengan wajahnya saat ini,

"assalamualaikum" salam Salma,

Kebiasaan,Salma selalu datang mepet bahkan sering sekali dia terlambat. Jangan tanyakan seberapa banyak nama dia di buku BK.

"waalaikumsalam" jawab sekelas serempak

"haha, gausah sekolah aja sono" ceplos Ozan,

"balik aja sono, cewe ko telat terus" ceplos zulfan, cowo paling rempong dikelas tapi anak basket:v

"duh mba nya, jam nya rusak ya?" tanya meimei,

"telat lagi?" tanya Aida,

"liatnya lah ya, brisik banget" jawab Salma,

"ogeb si, udah tau rumah dimana otw jam berapa" ceplos Reza, si ketua kelas alay

"astaghfirullah, masih pagi jangan bikin gue bete" ucap Salma,

"sabar ya Mama" ucap Raina sambil mengusap punggung Salma,

Reyva yang melihat tingkah teman-temannya itu hanya bisa menggelengkan kepalanya,

"assalamualaikum anak-anak" ucap Pak Karman, guru seni rupa yang menjadi kesiswaan.

"waalaikumsalam pak" jawab sekelas dengan serempak,

"Bapak disini mau memberi tau, jika kelas 12 senin depan sudah akan menghadapi UNBK jadi untuk kelas 10-11 akan belajar dirumah" ucap Pak Karman,

"YEAYYYY" teriak sekelas,

"Cukup dari bapak, sekian terimakasih. INGAT BELAJAR DIRUMAH BUKAN KELUYURAN" ucap Pak Karman mengingatkan,

"SIAP PAK" jawab Zulfan

"Siap 86" jawab Ozan

"Gamau ih, kan libur sekolah buat main" jawab Sarif,

"Ih Sarif, untung Pak Karman udah pergi" ucap Meli,

"emang iya kan?" tanya Sarif dengan polos,

"iya Sarif sayang, tapi kita harus muka dua kalo didepan guru" ucap Zulfan,

"ih, tapi kan kita gaboleh muka dua. jujur itu lebih baik" jawab Sarif

ARGA  [ COMPLETED ]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang