Setelah mengantar adel pulang , rizky langsung tiduran di kamar nya
Tok .. Tok .. Tok
"Rizky" panggil bunda dari luar kamar
"Iya bun masuk aja " bunda membuka pintu kamar rizky masuk dan duduk di tepi kasur rizky
"Nih ada titipan buat kamu" ucap bunda memberikan sebuah kotak berwarna coklat
"Dari siapa bun?" tanya rizky memperhatikan kotak itu
"Liat sendiri aja . bunda mau lanjut masak" bunda pun keluar dari kamar rizky
Setelah kepergian bunda , rizky membuka kotak tersebut yang berisi sebuah jam tangan yang hanya dijual di paris . ada sebuah kertas putih di bawah nya
To : ka rizky
Makasih udah jadi partner tugas yang baik dan support aku"
From : adelRiski pun langsung menghubungi adel
Percakapan via telephone
"Iya ka kenapa ?"
"Makasih jam nya bagus"
"Sama sama . makasih juga ka buat semua nya . oh iya besok lihat aku presentasi ya ka di ruang seminar "
"Iya pasti "
Setelah itu mereka sama sama terdiam . rizky bingung ingin berkata apalagi pada adel
"Halo ka "
"Ka rizky "
"Eh iya del kenapa ? "
"Masih ada yang mau diomongin ?"
"Kaya nya gak ada"
"Yaudah ka aku mau persiapin buat besok dulu ya ka "
"Oh yaudah semangat ya buat besok semoga sukses "
"Amin makasih ka "
Adel langsung mematikan sambungan telepon nya
***
Jam sudah menunjukkan pukul enam pagi dan tumben nya seorang rizky masih terlelap dalam tidur nyenyak nya
karena hari ini lah yang sangat ia tunggu dimana saat tidak ada jam kuliah . lagipula tadi malam rizky tidur pukul satu karena terlalu asik menonton sepak bola klub favorit nya
Hingga bunda masuk ke dalam kamar rizky dan membangun kan nya . cukup mudah membangun kan rizky dari tidur nya cukup mengguncang guncang kan tubuh nya rizky pun terbangun
"Rizky bangun sudah siang" ucap bunda
"Iya bun . sekarang jam berapa?" tanya rizky yang baru membuka mata nya lalu mengucek mata nya . bunda langsung melihat jam yang terpajang di dinding kamar rizky yang bermotif barca
"Sudah jam 8"
Rizky langsung terbangun dari tiduran nya karena mengingat hari ini adel presentasi
"Ya ampun aku lupa bun" ucap rizky menepuk jidat nya
"Lupa apa?" tanya bunda bingung
Rizky tidak menjawab pertanyaan bunda justru ia langsung masuk ke kamar mandi
Setelah siap rizky langsung menuju kampus tanpa sarapan padahal bunda sudah menyiapkan nya
Sesampai nya rizky di kampus ia langsung menuju ruang seminar akuntansi yang sudah dikumpuli mahasiswa dan mahasiswi jurusan akuntansi dan IT . rizky langsung mencari sosok adel dikursi peserta namun tidak menemukan sosok adel lalu ia pun bertanya pada najil tapi najil pun tidak tahu dimana keberadaan adel . dan rizky pun memutuskan untuk menghubungi adel
KAMU SEDANG MEMBACA
Someday
Teen FictionJika kalian menjadi Rizky hal apa yang akan kalian lakukan? Mengejar kembali apa yang harus nya menjadi milik nya atau mencoba memulai yang baru dengan seseorang yang tulus menyayangi nya?. Cinta adalah segala nya dan cinta juga yang bisa merubah se...