1🎬Teman baru

623 43 6
                                    

"Semua hal butuh proses,termasuk penyesuaian dengan Teman sekelas"

❤❤

Author pov

Tok-tok-tok...

"Re udah siap apa belum?Ini udah jam 6:15, Nanti telat lo naik Angkotnya"—Revalina Mamanya Rere.

"Belum ma,Tinggal pake Jilbab"

"Jangan lama Re"

"Iya-iya ma.."sahut Rere

........

"Rere mana Bu?"ucap pak Bima yang keluar dari kamarnya menuju meja makan dengan stelan mau pergi kerja.

Iya pak bima seorang pekerja di kantor camat sementara Ibunya membuka usaha loundry.

"Masih di kamar Pak"kata bu Revalina.Dan pak Bima hanya ber'oh'ria.

"Kalian biar papa aja yang ngantar,soalnya kak Rere kan sudah SMA".ucap Pak Bima pada Hidayat dan wahyu.

"Kalau wahyu Tidak perlu di antar pa,sekolahnya kan dekat. Yang perlu diantar itu kak Hidayat pa".

"Iya tau nak, tapi tidak ada salahnya kan dua-dua nya papa anterin"

Dan mereka pun hanya menganggukan kepala sebagai tanda setuju.

Tak lama pun Rere keluar dari kamarnya.

"Ma, Pa.. Rere pamit ya" menyalami punggung tangan papa dan mamanya.kemudian berjalan ke arah Hidayat dan wahyu

"Dek,jangan nakal ya kalau di sekolah!" Menyalami tangan adiknya

"Siap Kak!!" kata mereka kompak sambil mengangkat tangan kanan bak penghormatan di upacara bendera.

"Sarapan dulu Re..".Ucap Revalina."

"Tidah usah ma, Rere bawa bekal saja,Assalamualaikum"ucapnya.

"Waalaikumsallam" —jawab Keluarga Januar bersamaan.

Skip sekolahan

Rere turun dari Angkot setelah bayar dan langsung menuju ke sekolah.

"Assalamualaikum bu",
Kata Rere di ikuti teman yang bersamanya di angkot tadi. sambil berjabat tangan kepada Ibu Yulin, selaku Piket pada hari senin.

"Walaikumsallam"jawabnya. Lalu menunjuk ke arah yang banyak daun keringnya.
"Kalian masih ingat kan dengan budaya di sekolah ini?"

"Masih bu..."jawab mereka serentak.

Setelah membuang sampah, Rere pun berpisah dengan temannya tadi menuju ke kelasnya masing-masing, karena memang sudah ada pembagian kelas pada waktu PLS.

Rere di tempatkan di kelas X Mipa⁴ Dan di kelasnya tersebut tidak ada teman yang akrab denganya, sekalipun dari Smp yang sama.

Di kelas

"Hei,nama lo Rere Anindya Januar kan?"kata seorang cewe yang begitu imut sambil menjulurkan tangannya,

"Iya,lengkap bener. Panggil Rere aja, kok Lo bisa tau nama gue??"

"Ya Iyalah,kan lo yang waktu PLS itu debat ama si Ikra gegara pendapat tentang Materi wawasan wiyatamandala kan?!".jelas Cewe itu panjang lebar.

Skenario Cinta ALLAHTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang