05:00 subuh
Regi terbangun dari tidur nya, ia sangat lelah dengan perjalanan dua setengah jam kemarin, regi segera beranjak untuk melaksanakan sholat subuh.
"Sayang? sholat subuh ayo" regi membangun kan riby yang masih didalam mimpinya.
Riby yang merasa ada yang mengganggu perjalanan mimpi nya,membuka matanya perlahan dan melihat regi menatap nya.
"Apa?"
"Kok apa? Ayo sholat subuh" regi menarik tangan riby perlahan mendudukkan nya.
"Ini jam berapa?"
"Jam 5.15, emang kenapa?"
"Gapapa,yaudah aku ambil wudhu" riby turun dari kasur dengan mata terpejam,sungguh ia sangat ngantuk dan akan kembali tertidur setelah sholat subuh nanti.
"Hati hati by, kamu jatuh nanti" peringat regi yang melihat istrinya berjalan dengan mata terpejam, namun tak direspon oleh riby.
"Aduh!sakit!" Teriakan riby membuat regi kaget dan langsung menuju kamar mandi.
"Kamu kenapa by?kok bisa gini" regi melihat riby yang terduduk di lantai kamar mandi langsung membantu nya berdiri dan duduk di pinggiran bathub.
"Gatau,kesandung kali ya?" Ujarnya bingung,ia sendiri tidak tau apa penyebab nya jatuh.
"Makanya jangan jalan tutup mata,aku udah bilang hati-hati tadi"
"Aku bukan tutup mata, tapi aku masih ngantuk"
"Sama aja, kumpulin dulu nyawa kamu baru ambil wudhu"
Riby menggangguk lemah "astagfirullah!!"Pekiknya lalu berdiri di hadapan regi membuat regi menutup telinga nya. "aku lupa hari ini kan aku harus pergi ke tempat kerja, mana rumah mama jauh lagi" keluhnya.
"Subuh ini, jangan teriak kenapa" kesal regi.
"Sholat subuh dulu, nanti cari solusi nya"
"Yaudah iya aku ambil wudhu" riby mengambil air wudhu disebelah bathub, sedangkan regi sudah pergi keluar dari kamar mandi.
Setelah menjalani sholat subuh riby duduk dipinggiran kasur mengambil ponselnya,dan memberi kabar kepada atasan karena akan datang terlambat.
Pak Robert
Assalamualaikum pak,selamat pagi.Riby menunggu pak robert membalas pesan nya,jam menunjukkan pukul 05:30 pagi. Senantiasa menunggu pesannya dibalas riby turun kebawah menemui regi yang sedang di taman belakang.
"Ngapain tuh?" Tanya nya.
"Lagi kasi makan ikan nya daddy"
"Udah kirim pesan sama atasan kamu?" Sambung nya.
"Udah,tapi belum dibales" lesu riby lalu duduk di ayunan dekat kolam.
"Tunggu aja, gak usah cemas"
"Iya, makasih ya solusinya" ujarnya tersenyum, yang hanya dibalas anggukan dengan regi.
"Kamu udah sarapan?" Tanya riby yang berdiri dan duduk disamping regi.
"Belum,masih terlalu pagi juga" kini ia menghadap riby yang tengah termenung.
Tringg!!
Suara deringan ponsel riby yang ia letakkan diatas ayunan,riby terbuyar dari lamunan nya dan segera mengambil ponselnya berharap pak robert yang membalas.
KAMU SEDANG MEMBACA
Mr. and Mrs. Captain Pilot Fall in Love
RomanceSeorang gadis yang bersekolah di London untuk melanjutkan pendidikan di sekolah penerbangan yang sebentar lagi akan menyandang status sebagai Pilot Wanita. Ini memang impian iby sejak kecil yang ingin menjadi pilot.iby yang bernama lengkap Riby Rel...