Kring,,,, Kring,,,
Suara alarm itu sukses membuat mimpi indah Queen runtuh seketika
"BRISIK!!" Maki Queen pada jam alarm yang tak berdosa itu
Tok,, tok,, tok,,
'Oh, apalagi ini?!" Batin Queen kesal
"Queen, bangun sayang" Terdengar suara lembut seorang wanita dari luar kamarnya
"Kamu udah bangun apa belum?, nanti telat loh kesekolahnya" Suara itu lagi-lagi terdengar dari balik pintu kamarnya
"Iya Bunda, Queen udah bangun kok" Jawab Queen dari dalam kamarnya
"Yaudah, kamu mandi terus sarapan yah. Udah di tungguin sama yang lainnya di bawah"
"Ya Bunda" Jawab Queen lirih.
Mau tak mau Queen harus beranjak dari atas kasur kesayangannya itu.
✨✨✨
Saat ini, mereka sedang berkumpul di meja makan tak terkecuali Queen dengan pakaian seragam sekolahnya
"Jadi Queen"
Suara berat itu berhasil menarik Queen keluar dari lamunannya
"Hah? Iya pah?" Sedetik kemudian ia meringis 'Bodoh!, papa kan ngak suka di tanya balik' batin Queen
"Kamu ngak dengar tadi papa ngomong apa?"
"Denger kok pah" Jawab Queen sambil fokus dengan makanannya "Tapi pah, Queen belum siap" Lanjut Queen dengan menatap pria di hadapannya itu
"Ini demi kebaikan mu, ingat itu" Setelah mengatakan itu ia bangkit dari kursinya "yasudah, papa berangkat duluan" Lanjutnya, sekaligus pamit.
'Emang aku bisa apa?, kalaupun aku tolak itu akan tetap terjadi' batin Queen
Setelah itu satu persatu dari mereka meninggalkan meja makan
"Sekolah yang benar yah sayang, jgn terlalu di pikirin dulu" Wanita itu berkata sambil mengelus rambut Queen lembut
"Iya, mami" Jawab Queen tak bersemangat seperti biasanya
Oh ya, sudah ku katakan bukan, aku mempunyai dua orang ibu. Dan itu mereka, yang pertama ku panggil Bunda itupun atas permintaannya dia istri pertama papa ku, Amera kartika namanya
Yang kedua ku panggil Mami itu juga permintaannya, Ririn Apriani namanya
"Hari ini kamu di antar kak Alfa yah"katanya yang hanya ku balas dengan anggukan
Segera ku susul kak Alfa ke parkiran, tapi sebelum itu aku pamit ke Mami dulu
" Aku berangkat Mam, assalamu'alaikum" Kataku sambil menyalim tangannya
"Waalaikumsalam" Balasnya dengan senyuman di bibirnya
Setelah itu aku berangkat dengan mood yang tak terlalu bagus, tapi walaupun demikian akan ku usahakan untuk tersenyum. Setidaknya orang bisa senang dengan itu.
✨✨✨
Part 1 update!!!
Selamat membaca
#JeonSyz💜

KAMU SEDANG MEMBACA
Queen Story
Teen FictionIni cerita tentang AKU Queenshaa Annastasya Meisya Bagi semua org, hidupnya 'SEMPURNA', dikelilingi keluarga, sahabat, harta, dan wajah yang menawan. Tapi siapa sangka dia menyimpan 'RINDU' yang mendalam terhadap seseorang, 'SESEORANG' yang sampai...