Dipaksa

375 21 0
                                    

Keesokan harinya...

"Keyla...!" Teriak seorang cowok dingin itu

"Apa!" Jawab Keyla sedikit ketus

"Lu ada janji sama gue"

"Iya gue tau kok"

Hening sejenak,

"Loh kenapa masih diem disitu?"

"Gue gak ada kendaraan mau kerumah lu"

"Cepet naik" Suruh Iqbal lalu membukakan pintu mobilnya

"Hm..." Gumam Keyla

"Masuk!"

"Iyaaa iyaa... Nyebelin banget sih" Nyiyir Keyla

Yah tanpa ada percakapan, obrolan, ataupun basa-basi sama sekali... Hanya keheningan yang terasa dan terdengar musik di mobil, lagu Vagetos "kehadiranmu"

"Ehemm" Batuk Iqbal untuk memecahkan keheningan

"Apa?" Jawab Keyla spontan

"Gakpapa kok, gue tadi batuk aja... Uh dasar GRan" Grutu Iqbal

"Ih lu tu ya!" Kesal Keyla sambil menggepal kedua tangannya

"Kenapa lu? Kemasukan!"

"Duh Tuhan... Apakah ada orang yang yang lebih gue benci dari dia! Fiks kayaknya gak ada karena baru dia deh orang yang paling nyebelin se-sekolah gue!" Grutu Keyla

"Sok! Otw muntah gue dengernya!" Ketus Iqbal

"Ah udahah... Gue pusing ngadepin lu! Mau lu tu apa sih bal!"

"Gue cuma pengen lihat lu..."

"Iqbal.... Stop!!!" Teriak Keyla memotong pembicaraan Iqbal karena melihat ada kucing di tengah jalan yang hampir tertabrak

"Hampir..." Ucap Iqbal mengambil nafas dalam

"Mangkanya! Nyetir tu pakek mata bukan pakek mulut!" Ejek Keyla

"Lu sih gak diem!" Bentak Iqbal

"Gue nyerah deh kalo berdebat dengan lu" Ucap Keyla pasrah

"Harus itu!" Semangatt Iqbal

***

"Lu duduk di sini aja!" Ucap Iqbal menyuruh Keyla untuk duduk di ruang tamu

"Iya..." Ucap Keyla Lelah karena habis berdebat

10 menit kemudian...

"Lama banget sih lu!"

"Sabar napa! Lagian gue tadi ada urusan!" Jawab Iqbal meyakinkan

"Elah... Kayak pembisnis aja lu banyak urusan!"

"Ini minum buat lu!"

"Gak lu campur apa-apa kan" Tanya Keyla

"Denger ya lu harus selalu ada di rumah gue selama 3 hari berturut-turut!"

"Gue campur sianida!" Ucap Iqbal

"Gilak lu, gue gak mau ah"

"Idih, beneran nih gak mau!" Tawaran Iqbal lagi

Ana Uhibbuka Fillah Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang