- keluarga hangat

754 54 1
                                    

Keluarga hangat

Keluarga hangat bersama Nayeon, adalah hal paling terindah untuk Jungkook.

Setiap pagi, di suguhi dengan sang istri yang sibuk memasak di dapur, dan sang anak yang sudah bersiap dengan seragam sekolah.

Huh, Jungkook sangat bahagia.

***

Pagi ini Nayeon sibuk berkutik dengan dapur. Tiba-tiba gerakannya terhenti saat sebuah tangan melingkar di pinggangnya.

" Morning mommy," sapa Jungkook dengan mata yang tertutup.

Dagu Jungkook pun bersender pada pundak Nayeon.

" Pagi Daddy. Mandilah dulu, biar aku buatkan sarapan," balas Nayeon.

Jungkook pun mengangguk dan segera naik ke atas kamarnya untuk bersiap.

" Pagi mom," sapa Jungyeon yang sudah siap dengan tas sekolah nya.

" Pagi juga jagoan mommy. Kau sudah siap lebih dulu dari appa mu," balas Nayeon.

" Ne. Appa pemalas eomma."

Ya begitulah seorang Jeon Jungyeon, terkadang memanggil mommy Daddy, dan terkadang eomma appa.

Jungyeon pun segera duduk di meja makan, menunggu sarapan buatan eomma tersayang nya itu.

" Eomma, besok ada lomba matematika di sekolah ku, dan aku terpilih menjadi salah satu perwakilan dari kelas," jelas Jungyeon dengan semangat.

" Benarkah? Woaah anak appa benar-benar pintar," puji Jungkook yang sudah siap dengan setelan jasnya.

" Ya, appa akan datang kan?" Tanya Jungyeon.

" Nde, appa akan datang," balas Jungkook yang sudah duduk rapi di meja makan.

Nayeon pun membawa hasil masakannya ke atas meja.

Bau makanan pun menusuk hidung Jungkook dan Jungyeon. Ayah beranak itu langsung makan dengan lahap.

Nayeon pun tersenyum melihat kehangatan keluarganya, ya dia berharap keluarganya akan terus menjadi keluarga yang bahagia.

***

Langkah kaki di sambut oleh para pegawai kantor.

Jeon Jungkook, CEO Jeon Company pun memasuki kantor terkenal itu.

" Pagi bos," sapa Chanwoo, sekertaris Jungkook.

" Nde pagi juga," balas Jungkook sambil tersenyum.

'ceklek'

Pintu ruangan Jungkook pun terbuka. Jungkook segera masuk dan duduk di kursinya.

" Apakah besok ada acara?" Tanya Jungkook pada Chan.

" Pertemuan dengan Presdir Choi," balas Chanwoo.

Ya, Chanwoo adalah adik kelas Jungkook yang sangat dekat dengannya, dan hanya Chanwoo yang berani kurang aja pada Jungkook.

" Tutup semua acara besok. Aku akan menemani Jungyeon lomba besok," jelas Jungkook.

" Woooaahh  Jungyeon akan lomba Hyung? Lomba apa?" Tanya Chanwoo penasaran.

" Matematika, ia menjadi salah satu perwakilan dari kelasnya," jelas Jungkook yang mulai berkutik dengan berkas-berkas di depannya.

" Apa aku boleh ikut?" Tanya Chanwoo dengan antusias.

" Tentu saja. Besok jam sembilan kita berangkat bersama," jelas Jungkook dan hanya di balas anggukkan Chanwoo.

***

Tring...

Bel pulang sudah berbunyi di sekolah Jungyeon.

Anak kesayangan Jungkook dan Nayeon itu pun segera menghampiri mobil yang sudah menunggu di depan sekolahnya itu.

" Eomma!" Sapa Jungyeon dengan semangat.

Ya, Nayeon bisa bermobil sekarang. Jungyeonn pun segera masuk ke dalam mobil mewah itu.

Saat akan melajukan mobilnya, Nayeon menangkap dua orang maka beradik yang sedang terlihat menunggu di depan.

" Bukankah itu Hyung Ji dan Hyung Jo?" Tanya Nayeon pada Jungyeon.

Jungyeon pun menoleh.

" Nde eomma. Hyung Ji Hyung Jo!" Teriak Jungyeon saat kaca mobil sudah turun.

Dua kakak beradik itu pun menghampiri mobil Nayeon.

" Kalian belum di jemput?" Tanya Nayeon lembut.

Hyung Ji pun menggelengkan kepalanya sambil menunduk.

" Belum eomma," balas Hyung Jo.

" Ayo masuk, kita makan siang bersama. Nanti eomma antar kalian pulang," ajak Nayeon.

Dua adik Kakak kembar itu segera masuk ke dalam mobil.

From : NayeonJeon
To : ParkJihyo

Aku pinjam anakmu nde.

***

Saat ini Nayeon dan ketiga anak lucu sedang berada di tokoh kue miliknya.

Ya, Nayeon membuka tokoh kue seminggu yang lalu. Di sana ada banyak macam kue, es krim dan apa saja yang membuat para anak-anak betah di sana.

Jungyeon sudah memakan lahap es krim coklat di depannya, Hyung Jo dengan eskrim vanila dan Hyung Ji dengan es krim strawberry nya.

Nayeon tertawa kecil melihat Hyung Ji yang lahap.

" Huh, eomma jadi ingin punya anak perempuan," ujar Nayeon.

Jungyeon berhenti makan saat mengingat kejadian di sekolah tadi.

Flashback

" Aku tidak suka punya adik," curhat Jungwoo.

Ya, Jungyeon dan Jungwoo sedang berada di kantin.

" Kenapa? Bahkan kau belum punya adik," balas Jungyeon.

" Aku pernah dengar bahwa punya adik itu tidak enak. Kau harus menjadi mandiri, mengganti popok adikmu, kau juga harus mengurusnya, bahkan orang tuamu akan lebih ke adikmu. Apalagi jika adikmu perempuan."

Flashback end

" Aniiii!!!!" Teriak Jungyeon.

Nayeon pun terkejut dan melihat heran ke arah putranya itu.

" Wae Jungyeon?" Tanya Nayeon.

" Eomma aku tidak ingin punya adik, aku tidak mau," rengek Jungyeon.

" Kenapa? Padahal punya adik itu enak Jungyeon. Kau akan punya teman di rumah," jelas Hyung Jo.

" Aniyo! Aku tidak mau," balas Jungyeon.

" Baiklah."

' padahal..... Ah sudahlah.'

***

Bintang Jatuh ×Naykook (Completed)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang