9. Kode

123 7 0
                                    

senin pagi dengan cuaca hujan yang cukup deras merupakan suatu kebahagiaan bagi sari. karna apa? ya taulah ya. jam 6 pagi sari sudah selesai bersiap-siap untuk sekolah, ia turun dari kamarnya berjalan menuju dapur untuk sarapan.

"dih senyum senyum sendiri. kenapa sih dek?." tanya eko penasaran tak biasanya sari senyum-senyum sendiri dipagi hari terlebih lagi ini hari senin.

"sari seneng tau bang, hari hujan ga upacara dong." jawab sari senang.

"sekarang baru juga jam 6, palingan ntar lagi hujan reda. lagian ga lebat juga kok hujannya." kata eko yang tak sengaja merusak kebahagiaan sari.

"ih abang kok bilangnya gitusih." sari protes.

"udah udah nih makan." kata eko lalu memberikan sepiring nasi goreng untuk sari.

ternyata benar perkataan eko, hujan reda setelah 15 menit yang lalu saat mereka berdebat. Cuaca dilangit langsung cerah dan matahari tanpa malunya menyinari bumi dengan cahayanya yang terang.

kebahagiaan sederhana sari menghilang, karna harus mengikuti upacara senin pagi ini. jam 7 kurang 15 menit sari dan pastinya bersama ikhsan sampai disekolah. Betapa cerahnya cuaca pagi ini di SMA mitra Bangsa. membuat badan sari menjadi lemas untuk mengikuti upacara pagi ini.

kurang lebih 30 menit berlalu, upacara bendera yang dilaksanakan akhirnya selesai dan semua murid masuk kekelasnya masing-masing.

brugg!

sari terjatuh menimpa ikhsan dilapangan. Sari tidak tau jika ikhsan sedang memperbaiki ikatan tali sepatu milik ikhsan. Tanpa melihat ke jalan sari langsung melangkahkan kakinya, merasa ada yang menghambat pergerakan kakinya sari terjatuh karna kehilangan keseimbangan.

melihat sari jatuh menimpa ikhsan, semua mata melihat mereka berdua. Apalagi ini baru selesai upacara. -ya banyak dong yang liat-  Betapa malunya sari, ia hanya dapat berdiri kaku lalu berlari kearah kelasnya dengan menyembunyikan wajah malunya yang berwarna merah padam.

2 jam berlalu bel istirahat berbunyi dengan keras, semua murid bergegas untuk memadatkan kantin.

"sar kok bisa jatuh si?." tanya eka.

"lo modus ya?." goda dira.

Dira Farisa. Biasa dipanggil dira. teman sari yang paling suka menggoda. eits, bukan menggoda kaum adam. Dira gemar menggoda sari hingga membuat sari marah atau wajah sari berwarna merah padam. -usil ni bocah.

"enak aja lo ngomong gue modus." elak sari.

"truss?." tanya dira lagi.

"ya gue gatau kalau dia lagi benerin tali sepatunya, karna gue gatau gue jalan aja. Pas gue jalan, gue ngerasa langkah kaki gue ketahan yaudah jatuh deh." jelas sari.

"tapi loh sar, posisi kalian tadi tuhh. aduhhhh ala potret wedding." goda dira.

"ngawur aja lu kambing." kata eka.

"makan apa si ni anak, suka ngawur." balas sari. "tapi kepala gue sakit aja nih dari tadi." sambung sari.

"kebentur ga kepa-"

brugg!

suara gebrakan meja tempat sari, eka dan dira duduk membuat se-isi kantin fokus kepada mereka semua.

"eh elo, gatel banget sih jadi cewek." tegur kinta.

kinta rayuti. kakak kelas yang suka makai makeup tebal kaya pengantin. Dan kakak kelas yang paling sewot kalau ada cogan yang dideketin adik kelas, ataupun seangkatan-nya. Kinta dan viona berteman, mereka akan saling sewot jika menyukai orang yang sama.

ANAK BARU Love Story (hiatus) Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang