seminggu pacaran Siska dan salman belum berantem mereka masih adem ayem baik-baik saja.
Di sekolah ketika istirahat Aldo dan Salman pergi ke kantin dan mereka memesan bakso mercon dan teh manis. Mereka mengobrol soal hubungan Salman dan Siska.
"Sal loe berhubungan baik kan sama Siska? Hemm maksudnya belum berantem?" ucap Aldo
"Belum ko masih anget-angetnya bro, santai aja" balas Salman sambil meneruskan makannya
"Bagus, oh ya langgeng ya"
"Okeh, terima kasih loba ya bro, loe udah ngebantu menemukan bidadari cantik gue" salman tersenyum
"Rh iya"
"Sebagai tanda pertemanan hari ini gue telaktir loe ya do sekali-kali kan ya"
"Baru namanya teman"
Setelah menyelesaikan ritual makannya, Salman membayar makanan dan setelah itu mereka menuju ke kelas mereka.
Di lain tempat jam istirahat anak SMP berbunyi dan mereka pergi ke kantin untuk mengisi perut mereka yang cacingnya sekarat minta di isi.
Elsa, maryam, Putri, Sisil dan Zaitun mereka pergi menuju kantin, mereka berlima berbeda kelas tapi mereka tetap bareng pulang pergi sekolah, ke kantin, di rumah juga. Oh ya ini temannya Elsa juga yang satu sekolah mereka juga sering main bareng tempat favoritnya gubuk tua di tengah kolam yang di kelilingi sawah. Ketika Elsa tidak min dengan Siska maka Elsa main bersama mereka.
Maryam seorang cewek berpipi tembem, mata bulat, muka bulat yang suka danda, gonta ganti pacar, bahkan sering selingkuh tapi dia baik bahkan rumahnya kadang di pakai tempat mereka bermain.
Putri cewek cantik putih, rambut pendek engga pernah panjang, baik, sok polos dalam percintaan tapi sembunyi-sembunyi punya pacar juga yang satu sekolah bahkan pernah jadian sama adik kelas cuman pas malam minggu doang.
Sisil cewek paling rempong, yang pengen punya pacar tapi belum kesampean, suka nyanyi cita-citanya pengen jadi artis papan atas, setiap hari selalu nyanyi tanpa batas.
Zaitun cewek paling kecil mungil pipi tirus, mata bulat gede, yang baru kenal pasti bilang suaranya mirip marsha yang ada di marsha and the bear. Satu-satunya yang belum punya pacar katanya nanti aja kalau ada yang ngelamar. Tapi diam-diam suka cowok yang satu sekolah juga.
Sampai di kantin dan setelah membeli makanan mereka mengobrol.
"Sa Si Siska punya pacar ya?" ucap Maryam
"Iya, tau dari facebook mereka ya?"
"Iya gitu"
"Sama orang mana sa? Kaya ya jauh deh" ucap Zaitun
"Temennya Aldo yang pernah gue ceritain pas pulang tuh"
"Oh yang itu" ucap sisil
"Yang mana sih?" ucap Putri
"Hih dirimu kan pas itu gak pulang bareng sama kita"sewot sisil
"Ceritain dong Sa" ucap Putri
"Males"ucap Maryam
"Diriku aja baru tau 2 hari setelah mereka jadian. Orang ya lumayan jauh. Kelas 2 SMK"
"Ganteng"mulai kekepoan sisil muncul
"Entahlah belum ketemu"
"Udahlah makan bentar lagi bel cuy"ucap Zaitun
Setelah itu mereka menghabiskan makanannya dan menuju kelas masing-masing.
Bel pulang berbunyi semua siswa berhamburan pulang.
Di jalan Elsa bertemu Siska bersama teman satu sekolahnya dan kebetulan teman Elsa juga satu SD dulu."Woy sis" teriak Elsa
"Eyy" teriak siska
"Pj dong yang baru jadian"ucap maryam
"Kita duluan ya sis kita mau jalan ke sini aja kesana jauh"ucap temennta Siska
Siska hanya mengangguk
"Hehe aqua gelas aja ya satu orang satu"
"Huh"
"Sis emang udah putus sama orang jauh sananya?" kekepoan maryam muncul
"Ya udah lama putus"
Dan mereka pun tak sadar sudah dekat rumah dan mereka pun pulang ke rumah masing-masing.
Elsa, Maryam, Sisil dan Zaitun pulang pergi sekolah jalan kaki kecuali hari senin takut telat ikut upacara. Sedangkan Putri di antar ayahnya dan baru pulang jalan kaki. Karena jarak sekolah dan rumah tidak terlalu jauh.
Sekarang update sesuai mood aja ya haha, karena sekarang lagi libur kuliah jadi banyak waktu nganggur di rumahnya mungkin 1 hari bisa 2 part.
Jangan lupa vote dan berkomentar jika banyak kekurangan mohon maaf.
KAMU SEDANG MEMBACA
Cerita Rasa
Teen FictionSahabat yang bermula dari kekasih wajarkah? Wajar saja karena setiap kehidupan seseorang itu berbeda-beda. Sahabat dari kecil hingga dewasa apakah ada perdebatan atau apakah itu yang menghancurkan persahabatannya, apakah tetap berlanjut? Sahabat ket...