°• c h a p t e r 5 •°
💌💌
Sekian tahun,baru ku ketahui bahwa ada seseorang di sana entah dimana, yang berdarah sama denganku, apakah dia baik-baik saja di sana?-Arana Azka Barbara
❤❤Pyur, pluk, brak...
Suara gaduh terdengar ke seluruh penjuru rumah, sumber suara yang diyakini berada di dapur itu membuat wanita paruh baya yang sedang menyapu diteras, memijit pangkal hidungnya...
Apa yang dia dilakukan ? Batinya
Tanpa basa-basi lagi, wanita paruh baya itu berjalan tergesa-gesa menuju dapur.
"Astaga Almora" ucap wanita itu, ya ! Bunda Dita, ibu dari Almora.
Mendengar si pemilik suara lembut itu, Almora menolehkan kepalanya, kemudian memberikan cengiran khas-nya.
"Bunda suruh bikin kue, kue nya gak jadi malah dapurnya yang acak-acakan" katanya sembari menggeleng-gelengkan kepalanya
Almora mengangkat kedua jarinya yang bertanda peace, "maaf bunda, tadinya Mora kira gampang eh ternyata sulit juga hehehe" ucapnya dengan wajah tanpa dosa, dan cengiran khas-nya
"Ya udah-udah seorang kita bikin" ucap Bunda Almora.
Bunda Almora berbisnis cake yang dijual secara online, dan hari ini ada seseorang yang memesan Cake-nya, sehingga Almora sangat excited, sekali membuat cake kali ini.
🍃🍃
Anak dan ibu itu, berkutat di dapur, dengan sesekali bernyanyi,dan tertawa bersama, sesekali Almora melakukan hal-hal konyol.
"Taraaaa, kue ala Almora sudah jadi" seru Almora ketika cake, yang sedari tadi dibuat dengan bunda-nya, sudah jadi.
"Bun ini buat apa cake nya?" Tanya Almora.
"Gatau juga, kamu anterin ke jl.Pepaya no.37" ucap Bunda Dita.
"Okee" Almora segera menyalakan motor yang berada di teras kemudian mengambil cake yang telah dibungkus rapi.
🍃🍃
"Maksud papah apa?" Terdengar suara teriakan wanita paruh baya itu.
"Ya, dia masih hidup ma" ucap laki-laki paruh baya dengan lembut. Mendengar percakapan kedua orang tua itu, membuat pemuda tampan yang sedari tadi berdiri di tangga agak sedikit kaget.
"Maksud papah apa? Siapa yang masih hidup?" Tanya pemuda itu.
"Adikmu Azka" mendengar hal itu, wajahnya tampak terkejut, gue punya adik?.
🍃🍃
Tok.. tok.. tok..
"Assalamualaikum" ucap seorang gadis berkuncir kuda. Dengan membawa tentengan plastik ditangannya.
KAMU SEDANG MEMBACA
Almora (ON GOING)
Teen Fiction[UPDATE SESUKANYA] Almora "Sepenggal cerita, dari sebuah kisah" ______________________________________________ Takdir mengalir begitu saja membawa luka dan tawa, tak sedikit mengukir keindahan di dalamnya. Aku berharap kalian mau membaca, kisah ya...