Allah menciptakan tubuh manusia dengan sebaik-baiknya. Tinggi-pendek, gemuk-kurus, hitam-putih-kuning langsat-sawo matang, mata sipit-mata besar, alis tebal-alis tipis, rambut hitam-beruban-ikal-keriting-lurus-botak.
Baca lagi kalimat pertama di atas. Ini pantas diingat.
Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:
لَقَدْ خَلَقْنَا الْاِ نْسَا نَ فِيْۤ اَحْسَنِ تَقْوِيْمٍ ۖ
laqod kholaqnal-ingsaana fiii ahsani taqwiim"Sungguh, Kami telah menciptakan manusia dalam bentuk yang sebaik-baiknya,"
(QS. At-Tin 95: Ayat 4)Relianda, 2020
KAMU SEDANG MEMBACA
Kita Ketemu Setelah Tulisan Ini Selesai [TAMAT]
SpiritualBismillah. Bersiaplah. Allah selalu memberi kejutan melalui cerita hidup manusia. (Nonfiksi - Self Improvement - Motivasi Islami) Relianda, 11 Januari 2020 Highest rank 🏆 #1 motivasiislam (30/12/2020)