1. Tahukah kamu jika banyak sekali bahasa Indonesia yang diambil dari bahasa Belanda. Seperti kantoor untuk kantor, nona, loteng, gratis, tas dan masih banyak lagi. Hal ini terjadi karena Belanda pernah menjajah Indonesia.
2. Sebanyak 65% bunga tulip dan lili di dunia diproduksi oleh Belanda.
3. Belanda terkenal dengan negara kincir angin.
4. Orang belanda sangat suka bersepeda, jumlah sepeda lebih banyak dari pada jumlah penduduknya yaitu 18 juta sepeda untuk 16 juta penduduknya.
5. Belanda adalah negara para filsuf.
6. Penduduk Belanda meminum 140 liter kopi pertahun atau 3.2 cangkir perhari.
7. Arti kedai kopi di Belanda adalah istilah kopi yang dilegalkan yang hanya menjual mariyuana (ganja) dan hanya dapat dinikmati di tempat tersebut.
8. Belanda adalah negara perintis Uni Eropa pada tahun 1992.
9. Belanda banyak memenangkan piala di kejuaraan internasional.
10. Arah angin yang utara di Belanda adalah Barat Daya, yang menyebabkan iklim kepulauan yang sederhana, dengan musim panas yang dingin dan musim panas yang sederhana.
11. Belanda memiliki pelukis terkenal. Pada abad ke-17 merupakan zaman para maestro Belanda.
12. Pada 2001 Belanda menjadi negara pertama yang melegalkan pernikahan sesama jenis.
13. Belanda peringkat ketiga dunia dalam daftar pengekspor makanan.
14. Sekitar 86% penduduk Belanda menggunakan bahasa Inggris sebagai bahasa kedua mereka.
15. Rata-rata orang Belanda bersepeda sejauh 2.5 km perhari atau 900 km pertahun.
16. Dataran belanda sangat cocok untuk berternak dan orang-orang Belanda telah melakukannya semenjak 1600 Masehi.
17. Belanda memiliki pasar keju atau kaasmrkt dalam bahasa belanda. Pasar ini dibuka setiap jumat dari pukul 10 pagi hingga 12 siang. Pasar ini beroperasi dari Jumat pertama di bulan April hingga Jumat pertama dibulan September.
18. Terdapat sekitar 1.000 museum di Belanda.
19. Orang Belanda rata-rata meminum bir sebanyak 74 liter pertahun.
20. Konstruksi yang terkenal yaitu Afsluitdijk (penutup tanggul) yang memisahkan danau Ijssel dengan laut Wadden. Tanggul ini mempunyai panjang 32 km dan lebar 90 m.
21. Amsterdam Airport Schipol, bandara utama Belanda, ternyata berdiri di bawah 6,5 m permukaan laut.
22. Bukit Vaalseberg yaitu bukit tertinggi di Belanda dengan ketinggian 323 m di atas permukaan air laut.
23. Satu-satunya cara berkeliling di desa Geithorn yaitu menggunakan perahu, sepeda atau berjalan kaki di jembatan-jembatan penghubung. Daerah ini tidak bisa dilewati mobil karena tidak mempunyai jalan sama sekali.
KAMU SEDANG MEMBACA
FAKTA UNIK NEGARA-NEGARA DI DUNIA
No FicciónFakta unik berbagai negara di dunia yang dirangkum secara legkap.