86. Al-Muqsiith (Maha Pemberi Keadilan)

1 0 0
                                    

Seekor ikan melihat burung terbang, ia berandai jika ia juga bisa terbang. Tak lama kemudian burung itu ditembak pemburu, dan jatuh.

Ikan beristighfar, "Astaghfirullah, celakanya aku! untuk apa sepasang sayap itu di air? Tak kan ada gunanya ketimbang sirip yang kupunya."

Lagipula, ikan itu indah kalau ia punya sirip, aneh jika ikan bersayap. Apa yang terjadi jika ikan bersayap? sedangkan dengan siripnya, ia bisa menjelajahi samudera yang luas?

86/99 | 27 Ramadlan 1441 H

99 Hari Bersama TuhanTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang