MSM; Khayal

9.2K 235 26
                                    



"Bang! Lo denger kan?"

"Apa sih!?"

"Suara riza"

"Suara riza? Lo nge khayal? Riza masih tidur gitu, zar gua paham sama perasaan lo tapi lo ga bisa gini terus zar"

"Tap-"

"Lo tenangin diri lo mending" bukanya mendengarkan justru abizar malah menggampiri riza lewat pembatas kaca.

Ia memasang audio di ruangan dan di sambungkan pada earphone nya agar dari dalam ataupun luar ruangan abizar bisa tetap memantau.

Hingga...

"Bang" lirih abizar.

Meski garrick tidak mendengar tapi ia melihat abizar yang terjatuh dari berdirinya.

"R-riza?"

"Kakak?"

Kakak?
Kakak?!
Kakak!!
KAKAK!?

Barusan apa?!

Tak pakai lama garrick menghampiri brankar itu lebih dekat.

"Sebentar kakak panggil dokte-"

"Riza ga suka di tinggal sama orang asing ka" potong riza cepat.

Deg!

"R-riza?" Gumam abizar.

"Apa yang kau lakukan? Jangan so kenal" ucap riza sedikit tidak terima.

"Zar" lirih garrick.

"Seebentar ya, kakak panggil dokter dulu, sebentar aja"

"Ok"

Garrick mencium kening milik riza dan segera pergi ke ruangan dokter alez.

Garrick mencium kening milik riza dan segera pergi ke ruangan dokter alez

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


"Riza" panggil abizar lagi.

Riza menengok pada abizar.

"Tadi kau yang panggil aku saat pertama kali?" Tanya abizar.

Riza terdiam.

"Jadi namamu abizar?" Tanya riza.

"Riza sebenarnya kau itu ingat atau tidak denganku??" Abizar terlalu lemah untuk memaksa.

"Aku bertemu seseorang, dia bilang di saat aku sedang bersenang-senang ada orang yang paling terpuruk disana dan dia bilang bahwa ada seseorang yang setia menunggu. Dan selalu mengingatkan ku bahwa temuilah orang yang bernama abizar, badanya tinggi, kulit putih, mata coklat, rambut hitam pekat, ia memiliki tattoo bulan di tanganya" jelas riza.

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Jul 16, 2020 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

TEARS || msmTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang